Blokade Israel, Satu-satunya Pembangkit Listrik Gaza Tutup 48 Jam |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Israel memutus akses untuk truk bahan bakar yang memasok pembangkit listrik.

REPUBLIKA.CO.ID, GAZA -- Pihak berwenang Israel telah menutup semua penyeberangan ke Jalur Gaza, memutus akses untuk truk bahan bakar yang memasok satu-satunya pembangkit listrik di wilayah yang terkepung di Gaza. Pembangkit listrik satu-satunya di Gaza itu harus ditutup dalam waktu 48 jam jika penguatan blokade yang diberlakukan Israel di Jalur ini tidak segera berakhir.

Baca Juga Langkah ini dilakukan Israel, karena kekhawatiran akan adanya serangan pembalasan, setelah Israel melakukan penangkapan Bassam Al-Saadi, seorang pemimpin senior kelompok Jihad Islam Palestina pada hari Senin lalu. Pembatasan tersebut merupakan intensifikasi pengepungan yang telah dilakukan sejak 2007.

Kemudian dengan blokade ini, penduduk Gaza kembali akan menghadapi pemadaman lebih lanjut jika pembangkit listrik itu berhenti beroperasi. Akibatnya akan meninggalkan satu-satunya sumber daya eksternal daerah kantong itu dengan pasokan harian 120 megawatt yang berasal dari Israel.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Blokade Israel Berlanjut, Listrik Padam Lebih Lama di GazaOperasi pembangkit listrik satu-satunya di Gaza harus dihentikan dalam waktu 48 jam jika blokade Israel tidak dicabut, para pejabat memperingatkan Kamis (4/8), sementara ketegangan meningkat di perbatasan pasca penangkapan seorang pemimpin militan Palestina. Pihak berwenang Israel telah...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Ketegangan Meningkat, Israel Perkuat Perbatasan di GazaMiliter Israel, pada Kamis (4/8), mengatakan pihaknya telah mengirim pasukan tambahan ke daerah sekitar Jalur Gaza sebagai persiapan menghadapi kemungkinan adanya serangan, menyusul penangkapan seorang militan senior di wilayah Tepi Barat pada minggu ini. Perdana Menteri Israel Yair Lapid...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Perjalanan Spiritual Kamaya Idol, Pindah Agama Usai Kunjungi IsraelKamaya Idol kembali jadi sorotan publik belakangan ini. Hal ini lantaran kisahnya yang pindah agama. Diketahui bahwa dirinya dulunya menganut agama Islam.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Israel Perintahkan Pembongkaran Sekolah dan Rumah di Masafer Yatta |Republika OnlineIsrael perintahkan pembongkaran untuk sebuah sekolah dan rumah di Masafer Yatta
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

8 Potret Kamaya Idol yang Pindah Agama Setelah Kunjungi IsraelKamaya Idol kembali ramai diperbincangkan warganet karena kisahnya yang berpindah agama. Seperti yang kita ketahui, ia pindah agama setelah mengunjungi Israel.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Arab Saudi Izinkan Lebih Banyak Maskapai Lewati Wilayah Udara Menuju IsraelMakin banyak maskapai mendapat izin Arab Saudi melintasi wilayah udara menuju Israel.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »