Bikin Iri, 4 Negara Ini Berhasil Kembangkan Rudal Anti-Satelit

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 74 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 33%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Bikin Iri, 4 Negara Ini Berhasil Kembangkan Rudal Anti-Satelit 8ukaSindonews

AS merupakan negara pertama yang mengembangkan kemampuan strategis menjatuhkan satelit di luar angkasa menggunakan rudal presisi. Ini terjadi pada 1959 dan merupakan kemampuan teknis yang langka.

Ilmuwan militer AS meluncurkan rudal Bold Orion, yang berhulu ledak nuklir namun telah diganti untuk kepentingan ini, diluncurkan dari sebuah jet tempur. Pada 1980-an, AS kembali melakukan uji coba menggunakan Anti-Satellite Missile-135, yang diluncurkan dari jet tempur F-15.Militer Uni Soviet melakukan uji coba beberapa kali pada 1960-an dan awal 1970-an. Rusia mengembangkan kemampuan ini secara intensif dengan membangun sistem bernama PL19/Nudol.

Rusia melakukan uji coba ke enam pada 26 Maret 2018 dari Plesetsk Cosmodrome. Rudal diluncurkan dari sebuah alat pengangkut yang bisa melakukan peluncuran secara vertikal. Sistem ini pertama kali diuji coba pada akhir 2015 menggunakan teknologi interseptor kinetik. Basisnya adalah rudal darat ke udara S-500/55R6M dan rudal anti-balistik A-235.Ilmuwan militer China menguasai teknologi ini pada 11 Januari 2007. Yang menjadi sasaran adalah satelit cuaca dengan orbit kutub yaitu FY-1C pada ketinggian 865 kilometer.

Satelit ditembak menggunakan rudal dari arah berlawanan dengan kecepatan 8 kilometer per detik. Pemerintah China mengumumkan keberhasilan uji coba ini sekitar sepekan setelahnya.Pada Maret 2019 Ilmuwan militer India berhasil meluncurkan rudal dalam Misi Shakti menyasar sebuah satelit yang mengorbit di ketinggian 300 kilometer atauIndia menjadi negara keempat yang berhasil mengembangkan rudal presisi untuk menembak jatuh satelit setelah Amerika Serikat, Rusia, dan Cina.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

7 Donat Unik Dunkin' Donuts Dunia, Tersedia di Negara Ini Saja...Dunkin' Donuts mengeluarkan varian donat unik yang hanya ditemukan di negara tempat gerai itu berada.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Bikin Betah Jalan-jalan, Mobil Pikap Ini Serasa RumahHyundai bikin mobil yang didesain seperti rumah. Seperti apa penampakannya? MobilPikap Hyundai via detikoto
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Dinda Hauw Dinikahi Rey Mbayang, Ini Rahasia Makeupnya yang Bikin PanglingAktris Dinda Hauw kini resmi menjadi istri dari Rey Mbayang. Dinda tampil 'manglingi' di hari pernikahannya. Ini kata makeup artist pernikahan Dinda: DindaHauw ReyMbayang via wolipop wolipop Cringe wolipop Ngga pake masker ? wolipop Manglingi
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

8 Chat 'Tipe Suami Idaman' Ala Netizen Ini Bikin Ketawa GeliPara warganet iseng mengikuti chat Rey Mbayang dan Dinda Hauw. *MILIKI SUAMI BERKELAS DUNIALAH, ITU BERARTI: BERADA DI LINGKUNGAN ORANG SEBAGAI PENGUASA SE DUNIA INI! BUKANNYA PRESIDEN DEKIL TAK PUNYA GEN UNGGUL, TAK BECUS MENGUASAI SEMUA KABINETNYA! APAPUN PERNYATAANNYA TERBALIK HAHAHANCUR NEGARA DAN BANGSANYA! MAU ADU, KALAH = SUICIDE OK?
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

4 Negara Ini Calon Lawan Timnas U16 Indonesia di Laga Uji Coba InternasionalTim nasional U16 Indonesia sudah memiliki calon lawan buat laga uji coba internasional di bulan September mendatang.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »