ASEAN Sepakati Menlu Kedua Brunei Sebagai Utusan Khusus Untuk Myanmar

  • 📰 voaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

ASEAN sepakat menunjuk Menteri Luar Negeri Kedua (II) Brunei Darussalam Dato Erywan Pehin Yusof sebagai utusan khusus ASEAN untuk Myanmar. Penunjukan Dato Erywan juga sudah disetujui oleh junta Myanmar. ASEAN

Pertemuan para menteri luar negeri ASEAN yang berlangsung secara virtual, Rabu , akhirnya mengesahkan komunike bersama yang salah satu isinya menyetujui penunjukan Menteri Luar Negeri Kedua Brunei Darussalam Dato Erywan Pehin Yusof sebagai utusan khusus ASEAN untuk Myanmar. Penunjukan Dato Erywan juga sudah disetujui oleh junta Myanmar.

Menurut Sidharto, para menteri luar negeri ASEAN kompak memandang lima poin konsensus yang dihasilkan para pemimpin ASEAN sangat penting untuk segera dilaksanakan tanpa syarat. Peneliti ASEAN dari Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia , Pandu Prayoga, mengatakan efektif atau tidaknya utusan khusus dalam menyelesaikan krisis politik di Myanmar sangat bergantung pada bagaimana kinerja utusan khusus dan bagaimana respons pihak berwenang Myanmar.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 15. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Diplomat Brunei Ditunjuk Sebagai Utusan ASEAN untuk MyanmarPara menteri luar negeri negara-negara Asia Tenggara, Rabu (4/8), memilih Wakil Menteri Luar Negeri Brunei Erywan Yusof sebagai utusan khusus mereka untuk Myanmar -- sebuah terobosan baru setelah berbulan-bulan penundaan dalam usaha ASEAN mengakhiri krisis yang semakin dalam di Myanmar. Dalam...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

ASEAN akhirnya tunjuk Menlu Brunei jadi utusan khusus untuk Myanmar - BBC News IndonesiaPara menteri luar negeri negara-negara anggota ASEAN sepakat untuk menunjuk menteri luar negeri kedua Brunei Darussalam, Erywan Yusof, sebagai utusan khusus ke Myanmar untuk membantu negara itu keluar dari 'krisis berlapis-lapis'.
Sumber: BBCIndonesia - 🏆 42. / 50 Baca lebih lajut »

AS Desak ASEAN Lebih Keras Hadapi Junta Militer MyanmarAS mendesak ASEAN berupaya lebih keras lagi menangani junta militer Myanmar yang secara sepihak memperpanjang darurat militer dan menunda pemilu.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Indonesia tegaskan ASEAN tak beri pengakuan terhadap junta MyanmarIndonesia menegaskan bahwa Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) tidak memberi pengakuan terhadap pemerintahan junta militer Myanmar, meskipun telah ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Waktu ASEAN Terbuang Karena MyanmarMenyikapi lambannya respons Myanmar, Indonesia mendorong kembali agar ASEAN segera melangkah maju. Rakyat Myanmar sangat membutuhkan bantuan kemanusiaan. Internasional AdadiKompas krismada
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Menlu AS Puji Kepemimpinan Indonesia di ASEANMenteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Antony Blinken memuji kepemimpinan Indonesia dalam Organisasi Kerja Sama Negara-Negara Asia Tenggara (Association of South East Asian Nations/ASEAN) dan menekankan pentingnya menyelesaikan krisis di Myanmar dan memulihkan jalan menuju demokrasi. Blinken...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »