AS Selidiki Dugaan TikTok Langgar Ketentuan Privasi Anak |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 28 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

TikTok dinilai gagal menghapus video dan informasi pribadi pengguna anak

REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Departemen Kehakiman Amerika Serikat dan Komisi Perdagangan Federal menyelidiki dugaan Tiktok melanggar ketentuan tentang perlindungan privasi anak. Baca Juga Reuters mengutip dua narasumber yang dirahasiakan identitasnya, menyatakan secara terpisah FTC dan Departemen Kehakiman mengadakan rapat virtual untuk mendiskusikan tuduhan TikTok gagal memenuhi kesepakatan yang dibuat pada Februari 2019 itu.

Sumber lainnya mengonfirmasi bahwa advokat sudah bertemu dengan pejabat dari FTC dan Departemen Kehakiman untuk membahas masalah TikTok. FTC dan Departemen Kehakiman tidak berkomentar atas temuan ini. Sementara TikTok, melalui juru bicara mengatakan mereka memperlakukan dengan serius keamanan semua pengguna. Amerika Serikat, menurut TikTok, mengakomodasi pengguna di bawah 13 tahun menggunakan aplikasi, namun, fitur yang didapat terbatas. TikTok juga memberikan fitur privasi dan keamanan khusus untuk pengguna di bawah usia tersebut.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

VIRAL Video TikTok Perempuan yang Disebut Mirip Sule, Begini Pengakuannya - Tribunnews.comViral video TikTok perempuan berambut hitam-pirang, disebut-sebut mirip komedian Sule. Begini pengakuannya saat banyak yang menyebutnya mirip Sule.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

China sahkan UU keamanan, TikTok akan keluar dari pasar Hong KongTikTok akan keluar dari pasar Hong Kong dalam beberapa hari, seorang juru bicara mengatakan kepada Reuters pada Senin malam (6/7), karena perusahaan teknologi ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

TikTok Hentikan Operasi di Hong KongTikTok secara konsisten menolak membagi data pengguna dengan pemerintah Tiongkok dan bersikeras tidak akan menyetujui permintaan sejenis.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Instagram perluas fitur Reels di India menyusul blokir TikTokFacebook dilaporkan sedang menguji fitur Reels, alat edit video yang dirancang memungkinkan pengguna membuat video berdurasi 15 detik mirip TikTok untuk ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Facebook Uji Fitur Mirip Tiktok yang Diblokir IndiaFacebook menguji fitur mirip Tiktok yang ditujukan untuk pengguna di India, usai negara itu melakukan pemblokiran pada aplikasi China tersebut.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »