Antropolog untuk Indonesia Tolak Pelemahan KPK

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Antropolog untuk Indonesia menilai Indonesia harus belajar dari kekeliruan masa lalu.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Antropolog untuk Indonesia menolak setiap cara pelemahan Komisi Pemberantasan Korupsi . Pernyataan ini menanggapi usulan revisi Undang-undang Nomor 30 Tahun 2002 tentang Komisi Pemberantasan Korupsi oleh DPR RI.

Para Antropolog menilai, seakan tidak cukup dari sisi legislasi, darurat anti- korupsi tergambar dalam polemik seleksi Capim KPK yang diduga syarat konflik kepentingan, jelas bertentangan dengan amanah Reformasi, dan tujuan bernegara sebagaimana amanat Undang-Undang Dasar Negara RI 1945, yakni mencerdaskan kehidupan bangsa dan menuju kesejahteraan umum yang berkeadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.

"Pemimpin negara yang ada di Eksekutif, Legislatif, termasuk Yudikatif, harus lebih peka, peduli, dan menjunjung tinggi nilai-nilai integritas untuk menjadi suri tauladan masyarakat dalam berbangsa dan bernegara," tegasnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Antropolog Indonesia tolak pelemahan KPKAntropolog untuk Indonesia menolak setiap cara pelemahan terhadap Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) seperti adanya usulan revisi Undang-Undang KPK dan calon ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Jokowi Didesak Tolak Upaya Pelemahan KPKPemilihan capim KPK dan revisi UU KPK merupakan bagian dari pelemahan KPK. Andai KPK kinerja nya tidak berubah hanya bisa menyelesaikan kasus ratusan juta dan semilyar 2 milyar serta wadah KPK yg terindikasi intoleran tdk bisa dibersihkan lebih baik dipeti es kan saja ...sedang anggaran KPK tahun ini saja diatas 1 trilyun ... dari pada buang2 anggaran
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Soal Capim KPK, Jassin: Momentum Lemahkan KPKEks komisioner KPK menilai, saat ini upaya pelemahan terhadap KPK sedang dijalankan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Ogah Tanggapi Fahri Hamzah, WP-KPK Fokus Tolak Revisi UU KPKketimbang menanggapi pernyataan tersebut, WP-KPK memilih fokus menghalau berbagai upaya pelemahan dan pelumpuhan KPK.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

PCINU Belanda Khawatir KPK Mati SuriPCINU Belanda berharap presiden tetap menjaga KPK dan menolak pelemahan KPK. JOKOWI GOBLOK ! PENGECUT ! Ada apa dengan belanda?
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Bagi Bunga di CFD, KPK Minta Jokowi Tak Tanda Tangan RUU KPKRUU KPK diperkirakan bisa memperlemah kekuatan KPK untuk memberantas korupsi di Indonesia. Ingat jargon anti korupsi, 'kalau memang bersih kenapa harus risih ? ' Mungkin sudah saatnya KPK menerapkan jargon ini pada diri sendiri dan mulai membersihkan lembaganya sendiri sebelum membersihkan lembaga lain 😁 Kpk maksa banget..
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »