Anies: Bila COVID Sekarang Tak Terkendali, DKI Akan Masuk Fase Genting

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

'Bila kondisi sekarang tidak terkendali kita akan masuk fase genting. Bila fase genting itu terjadi kita harus ambil langkah drastis,' ujar Anies.

mengatakan saat ini Ibu Kota mengalami lonjakan kasus COVID secara drastis. Anies mengatakan Jakarta saat ini berpotensi memasuki fase genting.

"Dalam 1 minggu terakhir, kasus aktif di Jakarta per tanggal 6 Juni, 11.500. Dan hari ini menjadi 17.400 kasus. Dalam waktu 1 minggu mengalami pertambahan 50%. Postivity rate juga meningkat, yang minggu lalu 9%, hari ini 17%," ujar Anies saat memimpin apel bersama dalam rangka penegakan pendisiplinan PPKM berskala mikro TA 2021di Lapangan Blok S, Jakarta Selatan, Minggu .Anies menjelaskan dalam 4 hari terakhir angka penularan mengalami kenaikan.

"Begitu juga ketersedian tempat tidur, isolasi di RS, pekan lalu terisi 45%. Hari ini terisi 75%," katanya. "Bila kondisi sekarang tidak terkendali kita akan masuk fase genting. Bila fase genting itu terjadi kita harus ambil langkah drastis seperti September dan Februari lalu. Bila kita tidak melakukan tindakan, maka itu berpotensi menghadapi kesulitan karena fasilitas kesehatan mungkin akan menghadapi jumlah yang tak terkendalikan apabila pasien, jumlah orang yang ditangani meningkat secara drastis," ujarnya.Anies meminta perlu adanya pendisiplinan secara kolektif.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Fase bikin rakyat kecil menderita, kopet yg ga ada di anggap ada... Juancuk

Gak masalah....yg penting panen raya dimanapun akan hadir yaaaa.....demi ketercukupan beras Jakarta....demikian aniesbaswedan selaku kepala bulog DKI

Atur aje bang suka2 ente aje 😁😁😁

Kebanyakan literasi minim action, padahal dana paling gede

Ngomong bae, bertindak sekarang! 🥱😮‍💨

Percuma dong di vaksin

Kaya rt di tempat bini gua.. Pinter bacot, ngomong mulu, sok sibuk.. Ngegampangin.. Diminta lampiran ini itu, gelagepan, kaga ngerti.. Yaaa, mirip ama gubernurnya..

Gub omdo doank

Kenapa nunggu genting dulu, bapakkque?

Pak segera tarik ke posisi P pak jgn lagi pake tarik rem darurat,supaya kemenangan yg sdh di dpn mata gagal pak🙏

Langsung ambil langkah sekarang juga

Retorika lagi Yg penting stok beras tercukupi ya pak

Kayaknya udah sering denger 'pepatah' kayak gini? 🤔🤔🤔

Dan presidennya masih bisa tetap enjoy... tanpa pernah menerapkan UU darurat kesehatan secara utuh dan konsekwen... karena ternyata UU itu bisa diambil sebagian-sebagian... wakakakaka...

Gentingin biji

Brauakkakakakakakkakakaakakakakakak mayan baca berita komedi....

Kenapa selalu hujan deras dulu baru mau cari payungnya?

Selalu terlambat

😀😀

gak ikut panen raya lg pak?

Kmrn upacara manen, sekarang nuai nya?

KAYAK FILM HOROR AJA...MENYERAMKAN... 🤐🤐

Harus belajar dari Eropa, dulu mereka juga parah tapi sekarang nonton Bola sudah bisa ada penonton.

Emang selama ini kondisinya terkendali Nies?

Bahasanya kaya guru ke anak murid,pertinyiinya, apakah langkah drastis ituuuuuuu

Cakeme...!

Pak Anis... Corona masih betah di Jakarta, kira2 ... 4 thn lagilah , Indonesia dilarang Arab Saudi ke Mekah....

Sebagian besar kementerian mulai menerapkan wfo full pak.. rapat rapat dilakukan siang mlm dengan mengundang peserta daerah. Instansi pemerintah saja tidak taat menjalankan aturan, bagaimana mungkin mengharapkan masy, Selama semua tempat dibuka normal, orang akan tetap datang

Nis...nis, kmu itu bisanya mengobati. Bukan mencegah, alias selalu telat. Terakhir, utk beli obatnya pun ngerengek ke pusat, alias minta bantuan. Tapi duit apbn loe pake buat bangun benda mati terus. Memang janji sama kenyataan beda banget

Kode keras beliau akan mengundurkan diri..... 🤣🤣🤣🤣🤣

Langkah drastisnya menyerah dan menyerahkan penanganan pada pemerintah pusat.... 🤭🤭😒🤣🤣🤣

Bodohnya, dr kmren ngpn aja coba

Jangan lupa, ikut acara panen raya

Saat ini masih Fase Plafon.

Covidnya diajak bicara dong biar gak ngelunjak terus.

Klw genting kn tinggl k daerah lain panen padi.trus hbs itu nginap d kuburan keramat trus hbis itu mkan minum teh capres lbh penting dr covid bner gk gabener

Tinggal pake tutup waring... Seperti pas asian games. Biasanya gt

Kok ga saiki wae pak ambil tindakan? Dadak ngenteni kondisi genting sek yo telat!

Youtuber Anies

genting sokka apa genting mutiara wan?

Fase panen raya pak

Masih yakin anak2 sekolah tatap muka? Masih yakin tempat hiburan dan rekreasi dibuka? Masih yakin gak perlu pembatasan skala besar?

Kotoran berbicara wangi dan baunya busuk.....

Mohon pak berikan kebijakan terbaik menurut bapak dan jajaran. Melihat angka statistik beberapa hari terakhir cukup mengkhawatirkan.

kalo covid 19 tak terkendali kan pasang tanggul aja pak

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Epidemiolog: Saatnya Anies Baswedan Gerakkan Rakyat Mengerem Kasus Covid-19Sudah saatnya Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Wagub Ahmad Riza Patria menggencarkan masyarakat taat protokol kesehatan cegah kasus Covid-19. Gak yakin Memangnya yg presiden pak Anies ?
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Kasus Covid-19 Naik hingga 7 Ribu, Anies Sebut Keadaan Jakarta MengkhawatirkanMenurut Anies, kasus aktif Covid-19 di DKI Jakarta naik 50 persen. Malah tebar pesona keliling jawa... Takbir Dong Cut !!!
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Anies: Jakarta Hadapi Gelombang Covid-19 Imbas Libur LebaranGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyebut ibukota kembali hadapi gelombang baru pandemi Covid-19 imbas libur Lebaran. Gelombang apesiii 🤭🤭🤭 Lebaran pembawa mudharat
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Anies Baswedan: DKI Jakarta Amat Genting Kasus Covid-19Gubernur DKI Anies Baswedan mengatakan Ibu Kota sedang dalam kondisi mengkhawatirkan karena lonjakan kasus aktif Covid-19. Bakal PSBB lagi nih kayaknya... Cuma Anis lagi istilah baru. Ya terusss.....? Eeeh... Bukannya lagi panen raya...?
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Anies: Keterisian Tempat Tidur RS Covid-19 di Jakarta Naik Jadi 75 PersenKasus positif Covid-19 di DKI Jakarta meningkat dalam sepekan terakhir imbas libur Lebaran 2021. Bangga Prestasi yg layak diberi award
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Kasus Covid-19 Melonjak 50% dalam Seminggu, Anies: Kondisi Jakarta MengkhawatirkanSituasi mengkhawatirkan itu juga, kata Anies, tampak dari positivity rate yang mengalami kenaikan dari 9% menjadi 17% dalam seminggu. Gubernur sumedang knp komen?
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »