Aktivis Hong Kong Minta Cina Tidak Gunakan Militer

  • 📰 temponewsroom
  • ⏱ Reading Time:
  • 20 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Aktivis Hong Kong tidak mempercayai masuknya militer Cina sebagai rotasi pasukan.

TEMPO.CO, Hong Kong - Media resmi pemerintah Cina mempublikasikan foto parade kendaraan bersenjata dan kendaraan angkut tentara bergerak dalam konvoi panjang di perbatasan dengan Hong Kong.Gambar itu tidak menjelaskan apakah tentara Cina sedang berangkat menuju Hong Kong atau keluar dari sana.Pemerintah Cina mengklaim bahwa itu adalah patroli dari Tentara Pembebasan Rakyat Cina atau PLA.

Kwok mengatakan dia percaya gerakan PLA itu sebagai peringatan kepada warga Hong Kong bahwa mereka akan dikerahkan.Dia memperingatkan bahwa pasukan itu bisa mengakhiri Hong Kong dan meminta pemerintah pusat tidak menggunakan militer.Salah satu pengguna Twitter dari AS menyebarkan foto masuknya tank militer Cina ke Hong Kong dan menulis,”Tank PLA tiba di #Hong Kong. Darah akan tumpah.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 13. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hong Kong Trade Fairs 2019 Perkuat Kerja Sama Indonesia-Hong KongHong Kong dan Indonesia telah memiliki hubungan dagang bilateral yang kuat pada berbagai produk dan layanan selama bertahun-tahun.
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Cina Meradang Tanggapi Dukungan G7 Atas Otonomi Hong KongNegara G7 mendesak pemerintah Cina untuk menghormati otonomi Hong Kong dan meminta ketenangan.
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Militer Cina Selesaikan Rotasi Pasukan di Hong KongXinhua menyebutkan rotasi tersebut merupakan hal yang normal.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Polisi Hong Kong Larang Demonstrasi Akhir PekanKepolisian Hong Kong melarang demonstrasi besar-besaran pada Sabtu (31/8) atas alasan keamanan publik.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Menlu China: Protes di Hong Kong Terburuk Sejak 1997Menteri Luar Negeri China menyebut demonstrasi yang terus berlangsung di Hong Kong merupakan krisis terburuk dalam sejarah Tiongkok.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

China Rotasi Tentara Hong Kong di Tengah Kisruh DemoChina merotasi tentara yang mereka kerahkan di Hong Kong pada Kamis (29/8), di tengah peningkatan ketegangan usai serangkaian demonstrasi ricuh sejak awal Juni.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »