ACT Kirim Bantuan Masker ke Tiga Negara Asia Tenggara

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Di tiga negara Asia Tenggara tersebut negara dengan jumlah TKI terbanyak.

REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Aksi Cepat Tanggap telah mengirim bantuan masker tahap pertamanya ke tiga negara di Asia Tenggara yakni, Hong Kong, Singapura, dan Taiwan untuk mengantisipasi penularan virus baru corona .

Ia mengatakan pengiriman masker ke tiga negara itu berdasarkan data dari BNP2TKI. Hong Kong, Taiwan, dan Singapura termasuk tiga dari empat negara dengan jumlah tenaga kerja asal Indonesia terbanyak. Faizal menyatakan semua donasi masyarakat dikumpulkan untuk membantu warga negara Indonesia yang bekerja di luar negeri, dan untuk kebutuhan masyarakat negara tujuan. Dia menjelaskan, ACT sebagai lembaga kemanusiaan global akan selalu hadir untuk memberikan bantuan dan manfaat kepada siapa saja, apalagi dengan adanya wabah virus corona saat ini.

Tim Global Humanity Response –ACT Sucita mengatakan ACT mengirimkan 1.610 kotak masker dengan keterangan 1.210 kotak ke Hong Kong, 300 kotak ke Taiwan, dan 100 kotak ke Singapura. Dia menyebutkan, ACT akan terus mengupayakan pencarian stok masker untuk warga negara Indonesia maupun masyarakat umum di Hong Kong, Makau, Singapura, dan Taiwan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dampak Virus Corona terhadap Pariwisata di Asia TenggaraPariwisata di sejumlah kawasan Asia Tenggara terpukul akibat wabah virus corona, termasuk Indonesia. Pari wisata ? Ikan pari mau wisata ...
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Semfinal Kejuaraan Beregu Asia 2020, Ginting Sumbang Angka PertamaAnthony Sinisuka Ginting membuat Indonesia unggul 1-0 atas India pada Kejuaraan Beregu Asia 2020 setelah menang atas Sai Praneeth B, yang cedera.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Rekor Pertemuan Indonesia Vs India di Kejuaraan Beregu AsiaIndonesia memiliki catatan positif dengan meraih lima kemenangan sejak bersua India pada Kejuaraan Beregu Asia 2010 lalu.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Susunan Pemain dan Link Live Streaming Indonesia Vs India pada Semifinal Kejuaraan Beregu Asia 2020Laga semifinal Indonesia vs India di Kejuaraan Beregu Asia 2020 bisa disaksikan melalui layanan live streaming.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Live Streaming Semifinal Putra Kejuaraan Beregu Asia 2020, Indonesia Vs IndiaLaga semifinal Indonesia vs India pada semifinal Kejuaraan Beregu Asia 2020 bisa disaksikan melalui live streaming Mola TV dengan mengeklik tautan ini
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Jadwal Semifinal Kejuaraan Bulutangkis Beregu Asia: Indonesia Vs IndiaTimnas Putra Indonesia akan menghadapi India di babak semifinal Kejuaraan Bulutangkis Beregu Asia. Berikut jadwal bertanding Hendra Setiawan dkk. Yakin bisa 3-0
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »