3 Negara Penghasil Tembakau Terbesar Dunia, Nomor 3 Jumlah Perokoknya Sedikit?

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

3 Negara Penghasil Tembakau Terbesar Dunia, Nomor 3 Jumlah Perokoknya Sedikit? Sindonews BukanBeritaBiasa .

, memang menjadi dilema di sejumlah negara. Antara pendapatan negara dan dampaknya terhadap kesehatan kerap menjadi perdebatan sengit., misalnya. Pada 2019, di negara dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia ini rokok menyumbang pemasukan ke negara sebesar 915,61 miliar yuan atau USD137 miliar . Pada saat yang sama, perusahaan tembakau menyumbang sekitar sepertiga dari 100 pembayar pajak teratas di China.

Di Negeri Tirai Bambu itu lebih dari setengah pria dewasa adalah perokok. Sekitar satu dari setiap tiga batang rokok yang dihisap di dunia dihisap di China. Imbasnya, lebih dari 700 juta non-perokok di China, termasuk sekitar 180 juta anak-anak, terpapar asap rokok setidaknya sekali sehari dalam seminggu. Paparan asap rokok itu menyebabkan 100.000 kematian setiap tahunnya. Ditambah lagi, lebih dari 1 juta orang di China meninggal setiap tahun karena penyakit yang disebabkan oleh rokok.

Banyaknya jumlah perokok China tak lepas dari kebijakan dan, bisa jadi juga karena, produksi tembakaunya. Selain memiliki jumlah perokok terbanyak di dunia, China merupakan negara produsen tembakau terbesar. Selain China ada beberapa negara yang juga merupakan produsen tanaman ini. Siapa saja mereka. Berikut daftarnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

WTO Desak Negara-negara untuk Tidak Blokir Ekspor PanganOrganisasi Perdagangan Dunia (WTO) mendesak negara-negara untuk tidak memblokir atau membatasi ekspor bahan pangan pokok
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Menko Airlangga: Negara G20 Harus Solid Jaga Stabilitas Ekonomi DuniaWorld Economic Forum Annual Meeting (WEFAM) 2022 akhirnya kembali digelar setelah sempat vakum pada tahun 2021 akibat pandemi Covid-19.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Sanksi Negara Barat buat Rusia, Dampaknya Makin Nggak KaruanSejumlah negara barat berkomitmen untuk memberikan sanksi kepada Rusia yang telah melakukan invasi ke Ukraina. Ga ada yang mau ngasih sanksi ke Israel ? Puluhan tahun loh, menyerang Palestina.. Ga ada yang mau ngasih sanksi ke Amerika, mereka menyerang Irak loh... Irak negara berdaulat loh...
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Buya Syafii Maarif Wafat, Begini Pemikiranya tentang Negara dan AgamaKepergian Buya Syafii membuat orang mengenang pemikirannya tentang agama dan negara. Berikut pandangan Buya Syafii tentang hubungan negara dan agama. Turut berduka cita. Selamat jalan tokoh besar dan berkharisma, Buya Syafii Maarif. Semoga jasa dan pengabdian mu tetap hidup dan mengalir dalam sanubari semua generasi pencinta nilai2 kebangsaan.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Deretan Negara yang Pernah Dijajah Portugis, Nomor 1 Awalnya Hanya Mau BeliSalah satu negara yang sempat datang untuk menguasai Indonesia adalah Portugis. Selain Indonesia, Portugis juga menjajah sejumlah negara lain. Berikut daftarnya:...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Mewakili Negara, Presiden Jokowi Antar Kepergian Buya Syafii MaarifPresiden Joko Widodo tiba di Masjid Gede Kauman, Yogyakarta, untuk mendoakan langsung tokoh bangsa dan cendekiawan Muslim Ahmad Syafii Maarif yang berpulang pada Jumat (27/5/2022). Presiden hadir mewakili negara. Nusantara AdadiKompas
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »