3 Bintang Uzbekistan yang Harus 'Dimatikan' Timnas Indonesia U-23

  • 📰 CNNIDdaily
  • ⏱ Reading Time:
  • 58 sec. here
  • 9 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 51%
  • Publisher: 63%

Timnas Indonesia Berita

Timnas Indonesia U-23,Timnas Uzbekistan U-23,Indonesia Vs Uzbekistan

Sedikitnya ada tiga pemain bintang Uzbekistan yang wajib diwaspadai Timnas Indonesia U-23 jelang bentrok di semifinal Piala Asia U-23 2024, Senin (29/4).

Duel Indonesia vs Uzbekistan akan digelar di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar. Kick off pertandingan dimulai pukul 21.00 WIB.

Garuda Muda menjelma tim kuda hitam di Piala Asia U-23 2024 setelah berhasil lolos ke semifinal lewat performa fantastis. Korea Selatan jadi korban terakhir yang dikalahkan Indonesia di semifinal.Sebelumnya, Marselino Ferdinan dkk sudah menjadi sorotan lantaran lolos ke perempat final dengan menyingkirkan tim-tim besar. Skuad arahan Shin Tae Yong sukses menaklukkan Australia dan Yordania kendati sempat kalah dari tuan rumah Qatar di laga perdana.

Kendati tampil mengejutkan, Indonesia tak boleh meremehkan Uzbekistan. Tim berjuluk Serigala Putih lolos keempat besar usai mendepak Arab Saudi 2-0.Selain itu, Uzbekistan tercatat sebagai satu-satunya tim semifinalis yang tak pernah menelan kekalahan juga nirkebobolan. Skuad arahan Timur Kapadze pun jadi tim paling produktif dengan koleksi 12 gol.

Meski demikian, pencetak gol Uzbekistan merata. Hanya Khusayin Norchaev dan Alisher Odilov yang mengemas dua gol. Sementara delapan gol lainnya dicetak delapan pemain berbeda. Performa gemilang Uzbekistan tak lepas dari performa apik sejumlah pemain mereka. Sedikitnya ada tiga bintang paling menonjol yang harus diwaspadai Indonesia.

Timnas Indonesia U-23 Timnas Uzbekistan U-23 Indonesia Vs Uzbekistan Piala Asia U-23 Piala Asia U-23 2024 Semifinal Piala Asia U-23 2024 Indonesia Vs Uzbekistan U-23

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 14. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Prediksi Semifinal Piala Asia U-23: Timnas Indonesia U-23 vs Uzbekistan 29 April 2024Prediksi Indonesia vs Uzbekistan, Skor Indonesia vs Uzbekistan, Jadwal Indonesia vs Uzbekistan, Susunan pemain Indonesia vs Uzbekistan
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

Erick Thohir Minta Masyarakat Indonesia Doakan Timnas Indonesia U-23 saat Berhadapan dengan Uzbekistan U-23Erick Thohir meminta semua elemen masyarakat Indonesia mendoakan Tim Nasional (Timnas) Indonesia U-23 agar mampu memberikan hasil terbaik
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Timnas Indonesia Vs Uzbekistan, Shint Tae-Yong Janji Indonesia Masuk OlimpiadePelatih Timnas Indonesia U23 Shin Tae-Yong memprediksi laga melawan Uzbekistan U23 menjadi pertandingan sulit Ia berjanji membawa Indonesia masuk Olimpiade
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

3 Keunggulan Timnas Indonesia U-23 Menurut Gelandang Andalan Korsel, Psywar atau Beneran Jujur?Bintang Timnas Korea Selatan U-23, Kim Min-woo mengaku waspada menghadapi Timnas Indonesia U-23.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

3 Pemain Uzbekistan yang Wajib Diwaspadai Timnas U-23 IndonesiaTimnas U-23 Indonesia berjumpa Uzbekistan pada laga semifinal Piala Asia U-23 2024 Qatar, Senin (29/4/2024).
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Shin Tae-Yong Kobarkan Semangat: Sekarang Waktunya Indonesia ke OlimpiadePelatih timnas Indonesia U23 Shin Tae-yong menyerukan bahwa ini waktunya timnas Indonesia ke Olimpiade.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »