Waspada, Pasokan Cokelat Global Terancam Penyebaran Virus Mematikan

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 54%
  • Publisher: 83%

Cokelat Berita

Virus CSSVD,Virus,Cocoa Swollen Shoot Virus Disease

Virus mematikan yang disebut CSSVD itu merusak pohon cokelat di Ghana, produsen kakao kedua terbesar di dunia.

Para pecinta cokelat harus waspada mulai dari sekarang. Mengutip New York Post pada Kamis, 25 April 2024, sebuah penyakit mematikan sedang merusak pohon kakao di Afrika Barat, yang berpotensi membahayakan pasokan cokelat global, demikian temuan para ilmuwan.

'Ghana telah kehilangan lebih dari 254 juta pohon kakao dalam beberapa tahun terakhir,' keluh Chen-Charpentier. 'Apa yang perlu kami lakukan adalah menciptakan model bagi para petani kakao sehingga mereka dapat mengetahui seberapa jauh mereka dapat dengan aman menanam pohon yang telah divaksinasi dari pohon yang tidak divaksinasi guna mencegah penyebaran virus sekaligus menjaga biaya tetap terjangkau bagi para petani kecil ini,' tambahnya.

Namun, ada hal lain yang perlu dikhawatirkan juga. CSSVD bukan satu-satunya ancaman terhadap perdagangan kakao global. Pabrik-pabrik cokelat di Pantai Gading dan Ghana telah berhenti beroperasi atau mengurangi kemampuan pengolahannya karena mereka tidak mampu membeli biji kakao, sehingga harga kakao melonjak lebih dari dua kali lipat selama setahun terakhir, melampaui beberapa harga tertinggi sepanjang masa.

• Jangan membuang tanaman, serangga, atau tanaman yang sakit pada sampel tanah dari pertanian, kecuali di bawah pengawasan otoritas penelitian yang relevan. Spesies tumbuhan lain bisa terinfeksi oleh CSSVD.

Virus CSSVD Virus Cocoa Swollen Shoot Virus Disease Penyakit Pohon Kakao Pasokan Cokelat Climate Change Perubahan Iklim

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jadi Daya Tarik Pariwisata, Intip Yuk Keseruan Produksi Cokelat di Rumah Cokelat Lung AnaiTerletak di Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur, Rumah Cokelat ini telah berhasil meneguhkan diri sebagai ikon industri lokal dengan produk cokelat berkualitas tinggi.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Mengintip Proses Produksi Cokelat di Rumah Cokelat Lung Anai, Aman dan HalalSertifikasi ini adalah bukti komitmen mereka terhadap kualitas, keamanan, dan kehalalan produk cokelatnya bagi konsumen.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Anak Usaha PLN Jamin Pasokan Batu Bara buat Pasokan Listrik Lebaran AmanSubholoding PT PLN (Persero) yakni PLN Energi Primer Indonesia (PLN EPI), memastikan ketersediaan pasokan batubara untuk pembangkit tercukupi.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Waspada Fenomena Ini Setelah Halving Bitcoin, Investor Wajib WaspadaJPNN.com : Interim Country Manager Luno Indonesia Aditya Wirawan mengingatkan investor terkait fenomena setelah halving tidak menjamin harga Bitcoin
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Waspada Virus B, Otoritas Hong Kong Larang Warga dan Wisatawan Berkontak dengan Monyet LiarSeorang warga Hong Kong dilaporkan dalam kondisi kritis setelah tak sengaja dicakar monyet liar pada Februari lalu. Kondisinya memburuk dengan cepat pada Maret 2024.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Virus Dengue Bisa Menyebar, Waspada DBD di Musim Mudik LebaranMudik perlu menjadi perhatian, mengingat seorang individu tidak hanya berisiko terkena demam berdarah dengue (DBD), tetapi juga berpotensi menyebarkan virus dengue.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »