Warga Terdampak Semeru Diberi Dana Tunggu 6 Bulan

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Warga korban erupsi Gunung Semeru diberi dana tunggu untuk sewa tempat hunian selama 6 bulan.

, Jawa Timur. Dana tunggu tersebut berupa biaya sewa rumah sementara selama 6 bulan sambil menunggu pembangunan kembali rumah-rumah warga yang rusak akibat bencana tersebut.

Abdul Muhari mengatakan, pemberian dana tunggu tersebut sebelumnya sudah disampaikan Kepala BNPB, Letjen TNI Suharyanto dalam rapat koordinasi tanggap sarurat bencana erupsi Gunung Semeru, Senin di Kantor Kecamatan Pasirian, Lumajang, Jawa Timur.“Tadi sore Bapak Kepala BNPB sudah menyatakan bahwa BNPB akan memberikan dana tunggu hunian hingga 6 bulan ke depan. Artinya, sampai nanti rumah mereka dibangunkan kembali dengan dukungan pemerintah di lokasi yang baru,” kata Abdul Muhari.

Abdul Muhari juga menyampaikan bahwa berdasarkan informasi yang disampaikan oleh Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto bahwa hingga saat ini belum terbentuk posko terpadu tanggap darurat akibat erupsi Gunung Semeru, Jawa Timur.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BPBD Jatim Kerahkan Tim Bantu Evakuasi Warga Terdampak Erupsi SemeruGunung Semeru di Lumajang mengalami erupsi pada Sabtu (4/12) pukul 15.00 WIB. Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa akan meninjau lokasi malam ini. Harusnya khofifah weruh sadurunge winarah.. Khofifah goblok iki
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Gunung Semeru Meletus, Warga Diminta Tak Beraktivitas di Area TerdampakBerdasarkan laporan pengamatan aktivitas Gunung Semeru Pos Pengamatan di Lumajang, guguran lava pijar teramati sejak Jumat 3 Desember
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Warga Terdampak Erupsi Semeru Mengungsi di Balai Desa SumberwuluhBalai Desa Sumberwuluh di Lumajang, Jawa Timur, menjadi salahs atu titik pengungsian warga terdampak erupsi Gunung Semeru.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Minta Bantuan Evakuasi 8 Warga Terdampak Erupsi Semeru, Wabup Lumajang: Kasihan Keluarganya Menangis Semua...Kedelapan warga itu saat ini masih terjebak dan belum dapat dievakuasi. Gak bisa pake Heli , mesinnya pasti jebol Semoga semua selamat.. 🙏
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Evakuasi Warga Terdampak Letusan Semeru, Bupati: Kami Sangat Membutuhkan Tambahan SukarelawanBupati Lumajang Thoriqul Haq mengatakan pihaknya sangat membutuhkan tambahan sukarelawan untuk mengevakuasi warga di Dusun Kamar Kajang, Desa Sumberluwuh yang terdampak letusan Gunung Semeru. Semeru
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Pemkab Lumajang butuh relawan untuk evakuasi warga terdampak SemeruPemerintah Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, membutuhkan bantuan tenaga sukarelawan untuk mengevakuasi warga di Dusun Kamar Kajang, Desa Sumberwuluh, yang ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »