Warga Keluhkan Lambannya Bantuan Bagi Korban Banjir di Muara Enim

  • 📰 rmol_id
  • ⏱ Reading Time:
  • 55 sec. here
  • 4 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 32%
  • Publisher: 63%

Banjir Berita

Bantuan Sosial,Muara Enim

Akibat diguyur hujan deras semalaman, puluhan rumah warga di Desa Karang Raja Muara Enim terendam banjir, dampak dari meluapnya Sungai

Warga Desa Karang Raja pun mengeluhkan lambannya bantuan yang datang, padahal banjir sudah terjadi sejak dini hari tadi.

Salah satu warga desa Karang Raja, Dzaki , mengaku belum menerima bantuan sejak tadi pagi, padahal ada puluhan rumah terdampak di desanya. "Banjir sudah dari subuh hingga siang ini, alhamdulillah airnya berangsur surut, dibandingkan tadi pagi," ucapnya, dikutip"Hingga detik ini dari subuh belum juga mendapatkan bantuan apapun, baik nasi bungkus atau apa, kita juga mau memasak nasi tidak bisa, jadi kita tahankan dulu," keluhnya.

Dia berharap air cepat surut dan bisa beraktivitas seperti biasa. Untuk saat ini kondisi terlihat masih banyak rumah yang tergenang."Kita pemerintah sudah komunikasi ke dinas terkait serta beberapa perusahaan yang ada untuk menyiapkan dapur umum untuk masyarakat jika ingin makan, serta PLN untuk meminta matikan dulu atau memonitor karena bisa bahaya untuk masyarakat sendiri kalau belum dimatikan," katanya.

Yulius meminta masyarakat Desa Karang Raja untuk memperhatikan segala kemungkinan, baik itu listrik dan hal lainnya. Dirinya berharap agar masyarakat selalu bersabar dengan kejadian ini.

Bantuan Sosial Muara Enim

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 21. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kolaborasi Dengan Pemda, PLN Muara Enim Eksekusi Pohon Penyebab GangguanPLN Muara Enim Berkolaborasi Dengan Pemerintah Kabupaten Muara Enim Menggelar Apel Gebyar Bakti Penyulang.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Sopir Truk Keluhkan Maraknya Pemalakan di Ruas Muara Enim Sumsel, Bawa Senter dan Meminta PaksaAksi pemalakan terhadap sopir truk angkutan barang ini dilakukan berjamaah, berderet di titik ruas jalan tertentu di Kabupaten Muara Enim, Sumsel.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

PLN Operasikan Transmisi Baru SUTET 275 KV Muara Enim-Gumawang, TKDN Capai 90 PersenPT PLN (Persero) Terus Mendorong Pembangunan Tol Listrik Sumatra Yang Merupakan Salah Satu Proyek Strategis Nasional.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

PLN Operasikan Transmisi Baru SUTET 275 KV Muara Enim-GumawangPLN mengedepankan Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) yang mencapai 90,92 persen untuk SUTET dan 70 persen untuk GITET.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Gelagar Proyek Jalan Layang di Muara Enim Ambruk Timpa Kereta Api, Dua Orang MeninggalDua orang meninggal dan tujuh lainnya luka-luka akibat ambruknya gelagar proyek jembatan layang di Muara Enim.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Hari Ini Nasdem Muara Enim Buka Penjaringan Balon Bupati dan WabupDPD Partai Nasdem Muara Enim mulai buka pendaftaran penjaringan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Muara Enim periode 2024-2029 pada
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »