Warga Israel Injak-Injak Bantuan untuk Gaza, Termasuk Kardus Indomie

  • 📰 CNNIDdaily
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 50%
  • Publisher: 63%

Israel Berita

Palestina,Jalur Gaza,Indomie

Sejumlah video viral memperlihatkan warga Israel merusak dan menginjak-injak bantuan kemanusiaan untuk Jalur Gaza Palestina, termasuk puluhan dus Indomie.

melaporkan warga Israel mulanya memblokade truk-truk bantuan yang mengarah ke Gaza sejak Senin .

Berdasarkan video-video yang beredar di media sosial, mereka tak cuma mengadang truk, tetapi juga naik ke atas kendaraan dan mulai menjatuhkan tumpukan bantuan ke jalan.Aksi itu pun membuat dus-dus bantuan rusak dan berserakan. Tak berhenti sampai situ, dus-dus beserta isinya itu kemudian diinjak-injak oleh mereka.

"Mengingat insiden perilaku tidak tertib yang terjadi hari ini, penegak hukum telah memulai penyelidikan yang berpuncak pada penangkapan beberapa tersangka," kata polisi Israel dalam sebuah pernyataan. Sejak beberapa waktu terakhir, pemerintah Israel telah mendapat tekanan keras global untuk melindungi aliran bantuan terhadap warga sipil di Gaza.Bukan cuma itu, serangan Israel ke Rafah juga membuat dunia naik pitam. Sebab saat ini, sekitar 1,3 juta warga Palestina mengungsi di kota ujung selatan Gaza tersebut. Tak ada lagi tempat bagi mereka untuk berlindung.

Palestina Jalur Gaza Indomie Warga Israel Rusak Bantuan Palestina Agresi Israel Ke Palestina Perang Israel Hamas Konflik Israel Palestina Perang Israel Palestina

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 14. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Israel-Gaza: Protes mahasiswa AS menentang aksi Israel di GazaPenangkapan massal dilakukan saat demonstrasi menentang perang di Gaza digelar di sejumlah kampus-kampus elite di Amerika Serikat (AS). Unggahan media sosial terkait demonstrasi pro-Palestina biasanya merujuk pada intifada – dalam bahasa Arab berarti pemberontakan.
Sumber: BBCIndonesia - 🏆 42. / 50 Baca lebih lajut »

Potret Warga Israel Blokir Bantuan Gaza, Ada Indomie Dilempar-DiinjakWarga Israel memblokir truk bantuan ke Gaza, merusak, dan menginjak paket makanan pada Senin (13/5/2024). Paket tersebut termasuk produk seperti Indomie.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

[POPULER GLOBAL] Warga Israel Rusak Bantuan untuk Gaza | Jet Israel Bom Kamp Pengungsi NuseiratBerita aksi tercela pendemo Israel merusak bantuan kemanusiaan untuk Gaza, termasuk berupa makanan memuncaki daftar Populer Global kali ini.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

AS Makin Tekan Israel, Blinken: Israel Harus Berbuat Lebih Banyak untuk Tingkatkan Bantuan ke GazaBlinken: 'Hamas punya proposal yang sangat, sangat murah hati dari pihak Israel dan saat ini satu-satunya yang menghalangi rakyat Gaza dan gencatan senjata,'
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Organisasi Kerjasama Islam Kutuk Pembantaian Warga Gaza oleh Israel: Kuburan Massal di Gaza BuktiOKI menyatakan kuburan massal tersebut bukti 'kejahatan perang, kejahatan terhadap kemanusiaan, dan terorisme negara yang terorganisir,' oleh Israel
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

JK Bahas Serangan Rudal Iran ke Israel: Mudah-mudahan DamaiMenurut JK, Israel mengebom Gaza karena membalas sedangkan Iran menyerang lantaran membalas serangan Israel.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »