Wanita Keturunan Arab-Amerika Patahkan Stereotip soal Orang Kulit Berwarna

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 32 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Wanita keturunan Arab-Amerika pertama yang berpartisipasi dalam balapan seri nasional National Association for Stock Car Auto Racing (NASCAR)

Liputan6.com, Jakarta - Stereotip tentang warna kulit gelap yang berhubungan dengan hal-hal kurang baik masih melekat di pikiran beberapa orang di Amerika. Stereotip ini juga dialami oleh wanita keturunan Arab-Amerika, Toni Breidinger.

Sejak melakukan debut semi pro pada 2018, wanita asal Lebanon ini telah menyadari tantangan yang ia hadapi sebagai wanita yang memiliki warna kulit berbeda dalam dunia olahraga seperti balap mobil. Menanggapi hal tersebut, Breidinger mengatakan bahwa balapan dapat dilakukan oleh semua orang, tidak ada aturan yang membatasi jenis kelamin ataupun ras. Selama dirinya menyukai hal tersebut, ia tidak akan memikirkan apa yang dikatakan orang-orang terhadapnya.

“Jika orang tak suka dari mana saya berasal atau bagaimana latar belakang saya dan apapun tentang saya, saya tidak peduli dan inilah saya,” tutur Breidinger.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama