Wamenkes Pastikan Daftar Obat Aman Cemaran EG-DEG Dirilis dalam Waktu Dekat!

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kemenkes akan rilis daftar obat aman yang bisa dikonsumsi. Sedikitnya, sudah ada lebih dari 69 obat yang ditarik izin edarnya oleh BPOM terkait EG-DEG.

Jakarta

- Wakil Menteri Kesehatan dr Dante Saksono menyebut Kementerian Kesehatan RI dalam waktu dekat bakal merilis daftar obat aman yang bisa dikonsumsi masyarakat. Mengingat, sudah ada tambahan lebih dari 69 obat yang ditarik izin edarnya oleh Badan Pengawas Obat dan Makanan . "Selama itu nanti akan dievaluasi BPOM kita akan mengeluarkan surat amannya juga, iya dalam waktu dekat," beberapa Wamenkes saat ditemui di RS Jantung Harapan Kita, Rabu .

"Data selalu diupdate dan data tersebut akan dirilis secara bertahap sesuai waktu untuk melakukan uji klinik obat tersebut," sambung dia.Lebih lanjut, pemerintah disebutnya bakal terus mendatangkan obat penawar fomepizole yang dinilai efektif menyembuhkan pasien dengan gagal ginjal akut. Terlihat dari grafik kesembuhan pasien di sejumlah RS rujukan termasuk RSCM.Sebagai informasi tambahan, terakhir ada 195 anak yang dilaporkan meninggal akibat gagal ginjal akut di Indonesia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kemenkes-BPOM kembangkan 16 bahan baku obat di dalam negeri'Kami sudah identifikasi 16 bahan baku obat yang mendominasi dan sekarang sudah mulai melakukan pengembangan agar diproduksi di dalam negeri,' kata Menteri Kesehatan RI.
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kemenkes-BPOM Kembangkan 16 Bahan Baku Obat di Dalam Negeri |Republika OnlineSelama ini 16 bahan baku obat tersebut diperoleh secara impor.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

BPOM cabut izin CPOB tiga perusahaan farmasi terkait cemaran EG/DEGBPOM cabut Sertifikat Cara Pembuatan Obat yang Baik dari tiga perusahaan farmasi swast, sebab terbukti gunakan bahan baku senyawa kimia melebihi ambang batas aman. Waktu anak sakit batuk, ke apotek...aq tanya mana yg bagus.. yg ditawarin yg oren itu...harganya lebih mahal juga...untung aku gamau, akhirnya milih merk yg umum
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kemenkes: 200 Vial Obat Fomepizole Sudah Didistribusikan ke 41 RSSebanyak 200 vial obat antidontum atau penawar gangguan ginjal merek fomepizole sudah didistribusikan ke 41 rumah sakit di seluruh Indonesia.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Varian XBB Lebih Cepat Menular, Kemenkes Imbau Segera Vaksin BoosterImbauan itu disampaikan untuk merespons karakteristik subvarian omicron XBB yang lebih cepat menular.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Diminta Tanggung Jawab Kasus Gagal Ginjal, Ini Kata KemenkesRakyat menuding pemerintah lalai melaksanakan tugasnya dalam melindungi masyarakat dari obat sirup berbahaya penyebab gagal ginjal akut.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »