Wamenkes paparkan telerobotik bantu masalah kekurangan SDM kesehatan

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Wakil Menteri Kesehatan (Wamenkes) Dante Saksono Harbuwono menjelaskan operasi jarak jauh menggunakan robot atau telerobotik mampu membantu masalah ...

Wakil Menteri Kesehatan Dante Saksono Harbuwono dalam konferensi pers Road to Urological Association of Asia Congress 2024 di Jakarta, Rabu . Wamenkes menjelaskan bahwa operasi jarak jauh menggunakan robot, atau telerobotik, mampu membantu masalah kekurangan SDM kesehatan serta hambatan geografis, sehingga membantu publik di daerah terpencil dalam mendapatkan pelayanan kesehatan tertentu.

Dalam konferensi pers Road to Urological Association of Asia Congress 2024 di Jakarta, Rabu, Wamenkes Dante menjelaskan operasi telerobotik merupakan sebuah contoh pemanfaatan teknologi dalam bidang kesehatan yang juga dapat menekan pembiayaan kesehatan. "Sedangkan penyakit pembesaran prostat yang terkait dengan penurunan hormon pada laki-laki usia lanjut itu juga semakin tinggi. Itu angkanya 97 ribu kasus di Indonesia. Jadi memang masalah urologi itu tidak sederhana," katanya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menteri PANRB dukung penguatan STAHN demi cetak SDM unggulMenteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Abdullah Azwar Anas mendukung peningkatan kualitas Sekolah Tinggi Agama Hindu Negeri ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Menteri Keuangan: Indonesia Perlu Belajar dari Negara Lain Tentang Investasi Kualitas SDMDengan Sumber Daya Manusia (SDM) yang produktif, pertumbuhan ekonomi bisa didongkrak.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Wakil Indonesia Dominasi Indonesia Open 2024, 3 Wakil Sapu Bersih KemenanganBerita Wakil Indonesia Dominasi Indonesia Open 2024, 3 Wakil Sapu Bersih Kemenangan terbaru hari ini 2024-06-04 12:53:40 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Alarm bagi PBSI, Cuma Gregoria yang Tidak Kalah Dini di Antara Wakil-Wakil Olimpiade Paris 2024Setelah dilambungkan dengan euforia juara di tur Eropa, Indonesia Open 2024 menghadirkan pengingat bahwa masih banyak PR menuju Olimpiade Paris 2024.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Jadwal Wakil Indonesia di Indonesia Open: Sabar/Reza vs Wakil MalaysiaGanda putra Indonesia Sabar Karyaman/Muhammad Reza Pahlevi akan tampil di babak semifinal Indonesia Open 2024 melawan wakil Malaysia.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Wakil Menteri LHK luncurkan program Siswa Sadar Sampah di BanyumasWakil Menteri (Wamen) Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Alue Dohong meluncurkan program Siswa Sadar Sampah di Kabupaten Banyumas Jawa Tengah, dengan tema ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »