Wakil Jaksa Agung RI sempatkan ziarah ke Pulau Penyengat

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Wakil Jaksa Agung (Wakajagung) Republik Indonesia Sunarta, Selasa, menyempatkan diri mengunjungi Pulau Penyengat di Kota Tanjungpinang, Provinsi ...

Wakil Jaksa Agung RI Sunarta didampingi Gubernur Kepri Ansar Ahmad berkunjung ke balai adat Pulau Penyengat di Kota Tanjungpinang, Selasa . ANTARA/OgenTanjungpinang - Wakil Jaksa Agung Republik Indonesia Sunarta, Selasa, menyempatkan diri mengunjungi Pulau Penyengat di Kota Tanjungpinang, Provinsi Kepulauan Riau untuk berziarah ke Makam Raja Ali Haji yang merupakan salah satu pahlawan nasional.

Dalam kunjungannya itu, Wakajagung Sunarta didampingi Gubernur Kepri Ansar Ahmad serta jajaran kejaksaan di wilayah setempat. “Saya kira, memang patut tempat wisata ini harus terus dijaga dengan mempercantiknya. Ini pulau sangat bersejarah dan berharga bagi kita,” ujarnya.Ia pun memuji revitalisasi yang telah dilakukan Gubernur Kepri Ansar Ahmad. Mulai dari adanya gerobak listrik hingga jalan mulus yang aman dan nyaman untuk dilewati.

Pemprov Kepri melalui Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman , kata dia, telah mengusulkan proyek tersebut ke pemerintah pusat agar dibangun menggunakan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Diduga Amankan Mafia Pailit, Oknum Jaksa di Jatim Dilaporkan ke Jaksa AgungMenurut Yusri Usman, mafia pailit ini dilakukan secara sistemik dan terorganisir dalam sebuah persekongkolan jahat yang kejam, yang diduga libatkan pemohon dan pengacara
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Jaksa se-Asia Tenggara berkumpul bentuk entitas jaksa se-ASEANJaksa se-Asia Tenggara berkumpul di Bali menghadiri Pertemuan Konsultasi ke-2 untuk membentuk badan atau entitas sebagai wadah mengoptimalkan profesionalitas ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Ditunjuk sebagai CdM, Jaksa Agung Muda Reda Manthovani Pandu Tim Indonesia di Paralimpiade Paris 2024National Paralympic Committee (NPC) Indonesia memperkenalkan Chef de Mission (CdM) Kontingen Indonesia untuk Paralimpiade 2024 Paris.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Jaksa Agung ST Burhanuddin: PERSAJA Bukan Sekadar Organisasi ProfesiJaksa Agung menyampaikan PERSAJA bukan hanya organisasi profesi, tetapi harus menjadi organisasi terdepan yang memiliki fungsi strategis dalam penegakan hukum.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Jaksa Agung Korsel Investigasi Ibu Negara Korsel soal Skandal Tas DiorJaksa Agung Korea Selatan membentuk tim investigasi terhadap dugaan suap yang dilakukan Ibu Negara Kim Keon Hee pada 2022 lalu.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Jampidum Fadil Zumhana Meninggal Dunia, Jaksa Agung: Semoga Allah Memberikan AmpunanJaksa Agung ST Burhanuddin beserta jajaran Kejagung menyampaikan duka cita yang mendalam atas wafatnya Fadil Zumhana.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »