Wabah PMK Meluas di Bogor, 753 Sapi Terpapar

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Hingga 10 Juni 2022, sebanyak 753 ekor hewan ternak yang terkena PMK, terdiri dari 524 sapi perah dan 229 sapi potong.

Bogor, Beritasatu.com - Wabah penyakit mulut dan kuku di Kabupaten Bogor meluas. Semula 14 sapi di 1 kecamatan, kini melonjak drastis menjadi 753 sapi terpapar di 3 kecamatan.

Pemerintah Kabupaten melaporkan, pada Mei tercatat PMK terdeteksi di 1 kecamatan yakni Jonggol dengan 14 sapi sakit.Wabah PMK pun menyebar di 6 kecamatan, Jonggol, Pamijahan, dan Cibungbulang. Kemudian, sebanyak 182 ekor hewan ternak yang berhasil sembuh, terdiri dari 39 sapi perah dan 143 sapi potong.

Sebanyak 475 ekor hewan ternak yang terpapar PMK, kini dalam proses pengobatan, terdiri dari 455 sapi perah dan 19 sapi potong. Plt Bupati Iwan Setiawan dalam rapat koordinasi di Cibinong, Senin , menyebut, dari 753 ekor, sebanyak 13 ekor sapi perah yang mati karena PMK itu terdiri dari 2 induk dan 11 anak.Iwan menyebutkan bahwa hewan yang memiliki risiko tinggi tertular PMK yaitu jenis sapi perah dengan jumlah populasi 2.433 ekor di Kabupaten Bogor, dan jumlah peternaknya sebanyak 106 orang.

Kondisi tersebut membuat permasalahan baru di sektor perekonomian. Pasalnya, terjadi penurunan produksi susu sapi dengan rata-rata 15 persen hingga 85 persen per ekor dampak dari penyebaran PMK.Saksikan live streaming program-program BeritaSatu TV di sini

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Satgas UMM Sigap Tangani Wabah Hewan Ternak PMK |Republika OnlineSatgas telah mengedukasi ke mahasiswa dan peternak terkait PMK
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Wabah PMK Masuk Purworejo, 7 Sapi Milik Warga Dinyatakan PositifHewan ternak di Kabupaten Purworejo akhirnya terjangkit wabah PMK setelah cukup lama bertahan cukup lama tanpa kasus.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Satgas UMM Sigap Tangani Wabah Ternak PMKUniversitas Muhammadiyah Malang (UMM) bergerak cepat atasi Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada hewan ternak. Kampus Putih memiliki tim Satuan tugas (Satgas) khusus yang terjun dan membantu peternak dalam menangani wabah tersebut. Adapun tim ini berada di bawah koordinasi dari Dinas Peternakan atau dinas terkait yang ada di kabupaten maupun kota.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Cegah PMK Meluas, Pemerintah Percepat Vaksinasi dan Pemberian ObatPemerintah terus melakukan berbagai upaya untuk menekan peningkatan dan mencegah meluasnya penyakit mulut dan kuku (PMK) yang terjadi akhir-akhir ini. Pemerintah...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Satgas UMM Sigap Tangani Wabah PMKUniversitas Muhammadiyah Malang bergerak cepat atasi PMK terhadap hewan ternak.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Tangani Wabah PMK di Jawa Timur, Erick Thohir Dorong BUMN Sinergi dengan Kementan - Tribunnews.comErick Thohir segera bekerjasama dengan Kementan untuk segera mencari solusi cepat dalam mengatasi wabah PMK di Jatim
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »