Virus Corona Buat Kota Daegu Korsel Seperti Kota Mati

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Penelitian terbaru yang menunjukkan virus ini semakin tangguh dari sebelumnya.

REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL -- Jalan-jalan di kota terbesar keempat di Korea Selatan sangat sepi. Warga memilih tetap di rumah setelah pemerintah kota mengumumkan ada penyebaran virus tersebut di sebuah gereja.

Gereja tersebut dihadiri seorang perempuan berusia 61 tahun yang positif virus corona, ia disebut 'Pasien 31'. Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Korsel mengatakan penyebaran di gereja itu 'peristiwa penyebaran super'. Situasi di mal-mal dan bioskop di Daegu yang berpopulasi 2,5 juta orang menjadi salah satu gambaran mencolok dampak dari virus corona di luar China. Organisasi internasional mencoba agar virus itu tidak menjadi pandemi global.Di China virus tersebut sudah menewaskan lebih dari 2.100 jiwa dan menginfeksi hampir 75 ribu orang. Pemerintah China mengubah metodologi untuk melaporkan kasus infeksi.

Korsel sudah mengkonfirmasi 104 kasus flu yang gejalanya mirip virus corona. Mereka juga sudah melaporkan satu kematian yang disebabkan wabah itu.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Virus Corona Menyebar Super Cepat, Kota di Korsel DitutupPusat perbelanjaan, restoran, dan jalan-jalan di Daegu mendadak sepi seperti dalam adegan-adegan yang disamakan oleh netizen...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Kota-kota China cari sumbangan darah akibat coronaBeberapa kota China mengumumkan kekurangan persediaan darah untuk keperluan klinik segera terjadi, media negara melaporkan pada Selasa, ketika pembatasan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

WNI Terinfeksi Virus Corona di Singapura Dinyatakan SembuhSeorang warga Indonesia di Singapura yang terinfeksi virus corona telah dinyatakan sembuh dan dipulangkan dari rumah sakit. Power of 'Dikerok' CNNIDdaily psti minum tolakangin Alhamdulillah..
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Cegah Virus Corona, Ini Dia 7 Nutrisi Penambah Imun dari Ahli GiziVirus Corona tengah menjadi perbicangan warga dunia. Pasalnya, virus yang mampu mengakibatkan kematian ini dengan mudah menyebar.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

VIDEO: Jamu Penangkal Virus CoronaBaru-baru ini ramai dibicarakan soal jamu yang bisa menangkal virus corona atau Covid-19. Senyawa kurkumin yang ditemukan pada jahe, kunyit dan temulawak dianggap mampu menekan badai sitokin pada pasien Covid-19.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

[Fakta atau Hoaks] Benarkah Warga Cina Berdesakan untuk Salat Jumat Setelah Virus Corona Mewabah?Benarkah warga Cina berdesakan untuk salat Jumat setelah virus corona mewabah? CekFakta TempoCekFakta
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »