Vera Ingin Pemegang Saham Pengendali Bank Bukopin Anak Bangsa

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 18 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

OJK mengizinkan bank asal Korea Selatan, Kookmin Bank, untuk menguasai saham pengendali Bank Bukopin. Bukopin

jpnn.com, JAKARTA - Otoritas Jasa Keuangan telah mengizinkan bank asal Korea Selatan, Kookmin Bank, untuk menguasai saham pengendali PT Bank Bukopin Tbk . Menanggapi hal itu, Anggota Komisi XI DPR Vera Febyanthy menginginkan pemegang saham pengendali Bank Bukopin yang saat ini sedang bersiap menerima kedatangan investor baru adalah anak bangsa.

Untuk itu, menurut dia, investor dalam negeri idealnya bisa mendapatkan keistimewaan terlebih dulu, sebelum Bank Bukopin ditawarkan kepada pemilik modal asing. "Pemegang saham asing itu kabarnya sudah melewati batas waktu dan sudah di-black list, tetapi ini kenapa bisa diperjuangkan kembali," kata Politisi Partai Demokrat ini.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Arah Bisnis Bank Bukopin Menyambut Pemegang Saham Pengendali BaruDirektur Utama PT Bank Bukopin Tbk Rivan Purwantono mengatakan manajemen baru menyambut calon pemegang saham pengendali baru, Kookmin Bank.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Beri Pendampingan, Tim Technical Assistance BRI Berkantor di Bank BukopinOJK meminta BRI untuk memberikan bantuan asistensi kepada Bank Bukopin yang mengalami masalah likuiditas dan operasional bank. Kapan keluarga pak tua tdk berulah -_- belum puas bancakan duit rakyat ? Pak_JK husainabdullah1 BosowaCorp Matikan ajj bukopin Bayak nakal
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Akuisisi Kookmin Bank terhadap Bukopin Segera Tuntas – Kompas.idLangkah KB Kookmin Bank untuk mengambil alih saham PT Bank Bukopin Tbk, sekaligus menyuntikkan modal segar, dinilai sudah tepat untuk kembali mengencangkan roda bisnis Bukopin. Ekonomi Kompas55
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Nasabah Sulit Tarik Dana, Ini Kata Bank BukopinNasabah Bank Bukopin sulit menarik dana. Selain itu ada kebijakan pembatasan penarikan dana di beberapa cabang perusahaan.\n\n bersiap kena rush temen gw kontraktor banyak pinjem kredit ke bukop1n ini, dan udah lama sih ga mampu bayar.. jaminan nya rumah+tanah daerah jaksel.. Mana bisa cepet jual aset di saat pandemi gini 🤣🤣
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Kookmin Telah Selesaikan Uji Tuntas pada Bank BukopinDirektur Utama Bank Bukopin Rivan Purwantono mengatakan, saat ini proses due diligence atau uji tuntas oleh KB Kookmin Bank (KB) pada Bank Bukopin telah mencapai tahap final.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Bank BUMN Pakai Dana Rp 30 Triliun dari Pemerintah untuk Salurkan KreditMasing-masing bank akan menyalurkan kredit-kredit di sektor riil dengan jangka waktu berbeda yang disepakati, yakni 3 bulan dan 6 bulan ke depan.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »