Urai Kepadatan di Merak, Menhub Minta Truk Logistik Geser ke Pelabuhan Indah Kiat

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meminta operator Pelabuhan Merak untuk menerapkan skema khusus guna mengatasi kepadatan. Misalnya dengan melakukan sistem first in first out.

Liputan6.com, Jakarta - Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi merespons kepadatan yang terjadi di Pelabuhan Merak, Banten. Ada dua hal yang menjadi catatan guna mengurai kepadatan.

"Ini sudah kita mulai terminal yang bisa menampung kapal besar. Kita cenderung menganjurkan ke Polri, truk-truk sembako terutama arahkan ke titik-titik Indah Kiat. Sekali jalan bisa 200 mobil, kalau satu hari 4-5 kali sangat dianjurkan," terangnya. **Pantau arus mudik dan balik Lebaran 2022 melalui CCTV Kemenhub dari berbagai titik secara realtime di tautan ini

Artinya, penumpang yang lebih dulu datang, akan lebih dulu masuk ke kapal yang akan menyeberang. Diharapkan ini mampu memperlancar lalu lintas kendaraan di Pelabuhan Merak.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Antisipasi Kepadatan di Merak, Pelabuhan Indah Kiat Digunakan untuk Angkut TrukRudy Heriyanto mengatakan, guna mengantisipasi kepadatan pemudik dan kendaraan di Pelabuhan Merak, maka disiapkan Pelabuhan Indah kiat untuk truk dan kendaraan besar lainnya.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Update Info Mudik Terkini: Lalu Lintas Tol Cikupa Buka Tutup Cegah Kepadatan di Merak | merdeka.comPolisi memberlakukan kebijakan buka tutup gardu Gerbang Tol Cikupa, Tangerang. Kebijakan itu diberlakukan polisi demi mencegah kepadatan kendaraan di Pelabuhan Merak, Cilegon, Banten.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Pengelola: Kepadatan di GT Merak bukan karena transaksi tolSore ini terjadi kepadatan kendaraan sebelum Gerbang Tol Merak dari arah Jakarta. Ternyata, kepadatan itu bukan karena transaksi tol, melainkan karena penumpukan kendaraan.
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Cerita Pemudik Antre 3 Jam 'cuma' untuk Memasuki Area Pelabuhan Merak | merdeka.comBerdasarkan pantauan pihak kepolisian melakukan buka tutup jalur menuju pelabuhan merak di Jalan Cikuasa atas untuk antri menaiki kapal di dermaga pelabuhan.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Pelabuhan Merak Diterjang Hujan-Angin, BMKG Jelaskan Cuaca Ekstrem di BantenCuaca ekstrem melanda Pelabuhan Merak, Banten. Tenda pemudik roboh diterjang hujan disertai angin kencang.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Volume Kendaraan Menuju Pelabuhan Merak MelonjakVolume kendaraan di pintu keluar tol arah Merak juga terjadi lonjakan cukup signifikan, yakni sebesar 120 persen.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »