Universitas Negeri Semarang (Unnes) Membuka Jalur Prestasi Unnes 2024

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 13 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 56%
  • Publisher: 51%

Pendidikan Berita

Universitas Negeri Semarang,Unnes,Jalur Prestasi

Universitas Negeri Semarang (Unnes) membuka Jalur Prestasi Unnes atau Seleksi Mandiri (SM) Unnes 2024 sebagai pengakuan terhadap bakat dan potensi generasi muda Indonesia. Seleksi akan mempertimbangkan prestasi calon mahasiswa di luar bidang akademik.

Universitas Negeri Semarang kembali membuka Jalur Prestasi Unnes atau Seleksi Mandiri Unnes 2024. Jalur ini dibuka sebagai pengakuan Unnes terhadap berbagai bakat dan potensi yang dimiliki generasi muda Indonesia.

"Peserta SM Prestasi tidak akan dikenakan Sumbangan Pengembangan Institusi dan akan mendapatkan UKT kelompok rendah yaitu kategori 1 sebesar 500 ribu per semester atau kategori 2 sebesar 1 juta per semester," ungkap Kepala Humas Unnes, Rahmat Petuguran.Sanggup mematuhi Etika dan Tata Tertib Mahasiswa Unnes serta memenuhi semua persyaratan sebagai mahasiswa Unnes

c. Mempunyai keahlian/kemampuan luar biasa yang dibuktikan dengan sertifikat atau surat keterangan dari lembaga, yaitu hafal Alquran minimal 20 juz untuk muslim atau prestasi keagamaan lain untuk nonmuslim, penemu teknologi tepat guna yang dibuktikan dengan paten, hak cipta atau Hak Kekayaan Intelektual lainnya yang terdaftar di Kementerian Hukum dan HAM .

Universitas Negeri Semarang Unnes Jalur Prestasi Seleksi Mandiri SM Unnes Bakat Potensi Generasi Muda Prestasi Calon Mahasiswa Biaya Kuliah

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Mahasiswa Universitas Negeri Semarang Belajar Investasi Melalui Aplikasi Perusahaan SekuritasSalah satu peserta membuka aplikasi perusahaan sekuritas yang menawarkan saham saat mereka belajar berinvestasi di Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Semarang, Kota Semarang, Jawa Tengah, Senin (21/11/2022). Edukasi pasar modal ini diberikan bagi mahasiswa untuk menambah pengetahuan mereka tentang pengelolaan keuangan dan investasi.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Heboh Dugaan TPPO, Begini Pengakuan Mahasiswa Unnes saat Ikuti Ferienjob di JermanKepala Humas Universitas Negeri Semarang (UNNES), Rahmat Petuguran mengatakan ada 27 mahasiswa UNNES yang mengikuti Ferienjob di Jerman
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

9 Pilihan Kampus di Semarang, Ada Undip, UIN, sampai AkpolSemarang ternyata punya banyak Perguruan Tinggi Negeri (PTN) mulai dari universitas, politeknik, sampai sekolah kedinasan.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Tidak Lolos SPAN-PTKIN? Masih Ada Jalur UM-PTKIN 2024, Cek Jadwal dan Alur PendaftarannyaUM-PTKIN merupakan penerimaan mahasiswa baru pada Universitas Islam Negeri (UIN) Institut Agama Islam Negeri (IAIN).
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Mbak Ita Jadi Badan Pembina Universitas Muhammadiyah SemarangPenunjukkan Wali Kota Semarang itu bisa menjadi role model sinergi pemerintah dan pengembangan dunia kampus.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Biaya Jalur Mandiri Unnes, Uang Pangkal Kedokteran Capai Rp 150 JutaMengetahui biaya jalur mandiri Unnes (Universitas Negeri Semarang) bisa menjadi gambaran dana pendidikan yang harus dipersiapkan para calon mahasiswa.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »