Universitas Ciputra Jakarta Pionir Cetak Entrepreneur Mahir Artificial Intelligence

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 63 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 42%
  • Publisher: 92%

Universitas Berita

Ciputra,Artificial Intelligence,Mahasiswa

Semua mata kuliah pada semua program studi akan di-upgrade berupa konsep Pendidikan yang berbasis artificial intelligent AI

, mahasiswa tak hanya menjadi peserta didik namun telah menjadi pembelajar aktif dan mempunyai akses untuk belajar mandiri. Pendidikan, mengaku bahwa Ciputra Group ingin memberikan wadah bagi siswa-siswi berprestasi. “Kita ingin siswa berprestasi Indonesia memilih berkuliah di Indonesia bukan huntingyang sangat besar peluangnya untuk melakukan hal itu, karenanya UC Jakarta juga mengusung pengalaman international meskipun mereka tidak kuliahnya di luar negeri,” imbuhnya.

Pada kesempatan yang sama, Winarto Poernomo, S.E., M.M, Campus Director, memaparkan bahwa sistem pembelajaran UCJ akan banyak integrasi antara dunia pengetahuan dan prakteknya sehingga mahasiswa tidak hanya mengetahui tapi juga menjadi pelaku selama kuliah. “Garis masa depan mahasiswa sudah dijalankan saat masa berkuliah bukan setelah lulus kuliah. Misalkan di salah satu jalur sukses yang diusung adalah jalur sukses, maka sudah dari awal kuliah arahnya jelas bahwa dia akan banyak melakukan kegiatan-kegiatan itu termasuk juga diajak membuka prototype bisnisnya secara ekonomis dan hemat,” papar Winarto. “Sedangkan pengalaman di industri dimulai dari saat mahasiswa mengikuti masa orientasi dan lanjut ke semester 1 sampai dia lulus.

UC Jakarta dibangun diatas luas tanah 10.000 m2 akan selesai pada tahun 2026, dilengkapi dengan berbagai fasilitas yang mendukung pembelajaran seperti Artificial Intelligence Lounge, Startup Plaza, Podcast Lab, Library of Knowledge and Technology, Business Simulation Lab, Computer and Artificial Intelligence Lab, Theater and performance Hall, Auditorium, Indoor Parking, Investment Lab, Culinary Business Lab, Limbo Green Screen Photo and Videography Lab, Creativity Lab, Virtual Office Lab.

Ciputra Artificial Intelligence Mahasiswa Kampus

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Universitas Ciputra Gelar Investment Bootcamp Masterclass 2024UC Financial Club selenggarakan Investment bootcamp Masterclass 2024 di Universitas Ciputra mengedukasi generasi muda tentang investasi
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Protes Mahasiswa di Kelulusan Universitas Virginia Commonwealth dan Universitas California BerkeleyPuluhan mahasiswa VCU dan UC Berkeley menggelar protes di kelulusan beberapa mahasiswa meninggalkan ruangan saat gubernur negara bagian dan kanselir berpidato
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Ketegangan Meningkat di Universitas-Universitas di AS Akibat Protes GazaPerkulihan di Universitas Colombiadialihkan secara daring Senin ketika protes terhadap perang Israel-Hamas meningkatkan ketegangan di kampus-kampus AS usai penangkapan di Yale
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Usai Petualangan Sherina 2, Quinn Salman Kembali Bintangi Teater Musikal Keluarga CemaraMusikal Keluarga Cemara akan berlangsung pada 21 Juni hingga 14 Juli 2024 di Ciputra Artpreneur Jakarta.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Konsisten Lestarikan Budaya, Rina Ciputra Raih Nusantara Awards 2024Petinggi Ciputra Grup, Rina Ciputra yang merupakan putri dari Ir Ciputra, menerima penghargaan Nusantara Awards 2024 dari Media Nawacita Indonesia (MNI).
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Jakarta Ramai Bangun Gedung Kantor Baru, Begini Prospek OkupansinyaKetiga gedung tersebut berada di beberapa titik, mulai dari Jakarta Selatan, Jakarta Pusat hingga Jakarta Utara.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »