Uni Eropa Dilaporkan akan Tunda Brexit Hingga Februari 2020

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kesepakatan Brexit antara Uni Eropa dan Inggris kalah di parlemen.

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Surat kabar Inggris the Sunday Times melaporkan Uni Eropa akan menunda Brexit sampai Februari 2020. Hal itu akan dilakukan jika Perdana Menteri Boris Johnson tidak dapat meratifikasi kesepakatannya di parlemen pekan ini. Baca Juga Pada Senin , the Sunday Times menulis perpanjangan waktu itu 'sepadan'. Artinya Inggris dapat meninggalkan Uni Eropa lebih awal.

Mengutip sumber diplomatik, the Sunday Times menulis jika kesepakatan Johnson bisa diratifikasi sebelum perpanjangan waktu berakhir maka Brexit dapat digelar pada 1 November, 15 Desember atau Januari. Surat kabar itu menulis belum ada keputusan yang diambil sampai akhirnya pemerintah Uni Eropa dapat kesempatan untuk mengasesmen perjanjian Brexit melalui parlemen sebelum hari Selasa pekan ini.

Sementara itu, kantor berita Reuters melaporkan pejabat dan diplomat Uni Eropa mengatakan semuanya tergantung perkembangan di London. Para pejabat dan diplomat itu mengatakan opsi perpanjangan waktu cukup luas mulai dari hanya menambah satu bulan yang artinya Brexit digelar pada akhir bulan November atau Brexit dapat ditunda sampai setengah tahun lagi.

Sebelumnya, kesepakatan yang dibuat Perdana Menteri Inggris Boris Johnson dengan Uni Eropa untuk Brexit kalah dalam pemungutan suara di parlemen. Hal itu memaksanya untuk meminta penundaan Brexit yang ketiga. Padahal, Inggris dijadwalkan keluar dari Uni Eropa pada 31 Oktober.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Inggris akan Tinggalkan Uni Eropa pada 31 OktoberBrexit tetap akan terjadi pada 31 Oktober, meskipun anggota parlemen memaksa Perdana Menteri Boris Johnson untuk mengirim surat ke Uni Eropa pada hari Sabtu. Pengiriman surat tersebut terkait dengan p
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Klub Kosovo dan Rusia Dipisahkan di Kompetisi EropaRusia tidak mengakui Kosovo sejak negara itu menyatakan kemerdekaan dari Serbia pada 2008.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

[POPULER OTOMOTIF] Sedan Mewah Eropa Rp 100 Jutaan | Harga Pasaran Honda Win 100Berikut ini lima berita terpopuler di kanal otomotif pada Sabtu 19 Oktober 2019.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Di Bawah Rp 100 Jutaan, Bisa Beli Sedan Mewah EropaSedan-sedan Eropa yang dihargai di bawah Rp 100 juta, terdiri dari beberapa merek Mulai dari Audi, BMW, Mercedes-Benz, Peugeot, hingga Volkswagen. / Otomotif
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Pilihan Tiket Murah ke Eropa, Rute Medan-London Mulai Rp 5 Jutaan - Tribunnews.comTraveler yang mencari tiket murah ke Eropa dengan rute penerbangan dari Medan menuju London bisa menyimak informasi berikut. Pembangunan bandara hanya utk memperlancar WNI shopping ke luar Indonesia. Dan disisi lain malah mempersulit rute domestik.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »