Tutup 2 Bulan Imbas Corona, Layanan Kereta di Turki Beroperasi Lagi

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Layanan kereta antarkota di Turki mulai beroperasi kembali pada pekan ini, setelah dua bulan terhenti akibat pandemi virus Corona (COVID-19). Turki

Rangkaian kereta dengan rute Ankara-Istanbul ini akan melakukan 16 perjalanan setiap hari. Namun, setiap warga yang berusia 20 tahun ke bawah dan 65 tahun ke atas belum diperbolehkan bepergian dengan kereta.

Menteri Transportasi Turki, Adil Karaismailoglu, menyatakan bahwa layanan kereta itu akan beroperasi dengan kapasitas hanya separuhnya, tanpa adanya kenaikan harga tiket. Ditambahkan Karaismailoglu bahwa setiap penumpang akan dipantau untuk gejala-gejala virus Corona. "Penumpang yang menunjukkan gejala-gejala COVID-19 dalam perjalanan, akan dibawa ke ruang isolasi di dalam kereta dan diserahkan kepada otoritas kesehatan di stasiun pertama yang layak," ujar Karaismailoglu kepada wartawan setempat.Pemulihan layanan kereta ini dilakukan setelah pencabutan perintah tetap di rumah selama 4 hari yang diberlakukan secara nasional saat libur Idul Fitri. Perintah itu dicabut pada Selasa tengah malam.

Sejauh ini, virus Corona telah menginfeksi nyaris 160 ribu orang di Turki, dengan lebih dari 4.400 orang meninggal dunia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemkot Solo Akan Tutup Pasar Tradisional 14 Hari Jika Ada Pedagang Positif CoronaDari sekian pedagang yang menjalani rapid test, ada dua yang hasilnya dinyatakan reaktif. Dua pedagang berasal dari Pasar Depok.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Nokia tutup pabrik di Tamil setelah 42 karyawan positif coronaNokia tidak menyatakan berapa banyak karyawan yang mendapatkan fasilitas tes corona, namun sumber yang mengetahui masalah itu menyatakan bahwa 'setidaknya' ada 42 orang yang positif. COVID19
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

42 Karyawan Positif Corona, Nokia TutupNokia tutup aktivitasnya menyusul laporan bahwa 42 orang karyawannya terkonfirmasi positif coron baru (covid-19). nokiatutup
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Pandemi Corona, Inggris Tutup Kedutaan di Korut dan Pulangkan DiplomatOtoritas Inggris menutup sementara kedutaan besarnya di Korea Utara (Korut) dan menarik seluruh staf diplomatiknya dari negara komunis tersebut. Inggris Korut Otoritas Inggris menutup sementara kedutaan besarnya di Korea Utara (Korut) dan menarik seluruh staf diplomatiknya dari negara tersebut. Inggris Korut Detik ikut²an latah 'komunis' Berarti kondisi corona di korut parah
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Ford Tiga Kali Tutup Pabrik Gara-gara Karyawan Positif CoronaProdusen otomotif asal Amerika Serikat, Ford menghentikan sementara pekerjaan di pabrik perakitan Kansas City Tueday setelah ada karyawan yang positif COVID-19.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Gegara Virus Corona, Gaji PNS Tidak Akan Naik selama 12 BulanKarena pandemi COVID-19, Pemerintahan negara bagian New South Wales (NSW) di Australia tidak akan memberikan kenaikan gaji selama 12 bulan bagi para pegawai negeri Viruscorona
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »