Turki Tahan 6 Terduga Anggota ISIS di Perbatasan Suriah

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Penjaga perbatasan Turki menahan 6 orang terduga anggota ISIS saat hendak menyeberang dari Suriah ke Turki.

"Penjaga perbatasan kami yang ditempatkan di distrik Narlica Hatay menangkap enam orang termasuk satu warga Libya dan lima warga Rusia yang berusaha untuk secara ilegal menyeberang ke Turki dari Suriah," kata Kementerian Turki di Twitter seperti dilansir"Salah satu warga Rusia adalah seorang wanita yang diidentifikasi sebagai buronan anggota Daesh," katanya, menggunakan nama Arab untuk ISIS.Tidak dijelaskan lebih lanjut apakah semuanya dicurigai sebagai anggota ISIS.

Dalam kejadian terpisah, otoritas Turki pekan ini juga menangkap seorang wanita berusia 26 tahun bersama dua anaknya di dekat perbatasan Suriah, yang dituduh terkait dengan kelompok ISIS. Wanita itu diketahui memegang kewarganegaraan ganda Selandia Baru dan Australia. Namun otoritas Australia secara sepihak telah mencabut kewarganegaraan wanita itu. Akibat tindakan Australia itu, kedua negara kini saling adu argumen.

Perdana Menteri Selandia Baru, Jacinda Ardern, dalam pernyataannya menyebut tindakan Australia itu keliru karena memaksa Selandia Baru untuk memikul tanggung jawab atas wanita yang sudah tidak tinggal di Selandia Baru sejak usianya 6 tahun.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

apakah diturki ada pengalihan ISU juga?

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ledakan di Gereja Katedral Makassar, Petugas Keamanan Terluka karena Tahan Terduga PelakuPastor Gereja Katedral Makassar, Wilhelmus Tulak mengatakan, ledakan itu terjadi saat peralihan ibadah.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Anggota Kongres AS Tuding Turki Lakukan Pelanggaran HAM |Republika OnlineAnggota Kongres AS mendesak Turki bertanggung jawab atas pelanggaran HAM Hamburger
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Turki Tuduh Jet Yunani 'Ganggu' Kapal TurkiTurki, Selasa (23/2) menuduh jet-jet tempur Yunani 'mengganggu' kapal Turki di Laut Aegea akibat ketegangan yang kembali meningkat di antara sekutu NATO terkait masalah maritim. Hubungan Yunani-Turki sudah tegang karena eksplorasi gas Ankara di Laut Timur Mediterania, meski kedua negara...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Bantuan Atlet Turki ke Kontingen Indonesia Saat Ditahan Otoritas TurkiKontingen Turki yang sempat terlibat kontroversi soal mundurnya Indonesia dari All England, ternyata bantu Greysia Polii dkk saat terbang ke Inggris.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »