Tuntut Masa Jabatan Jadi 9 Tahun, Ratusan Kades Wonogiri Berangkat Demo ke DPR

  • 📰 soloposdotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ratusan kades dari seluruh Wonogiri berangkat ke Jakarta untuk mengikuti aksi demo di Gedung DPR menuntut perubahan masa jabatan kades dari enam tahun menjadi sembilan tahun.

Kepala Desa Jimbar, Kecamatan Pracimantoro, Sutrisno, mengatakan para kades menuntut sejumlah pasal di UU No 6/2014 tentang Desa direvisi dan masuk dalam prioritas program legislasi nasional 2023. Revisi itu terutama soal periodisasi atau masa jabatan kades.Dia menerangkan dalam UU tersebut masa jabatan kades dalam satu periode ditentukan enam tahun dan maksimal menjabat tiga periode.

Menurut pria yang akrab disapa Trisno itu, kontestasi pilkades jauh lebih sengit ketimbang pilkada atau pilpres sekali pun.Bahkan antaranggota keluarga pun bisa berkonflik lantaran berbeda pilihan cakades. “Saya dengar, ada cakades yang sampai habis Rp1 miliar-Rp1,5 miliar untuk biaya mengikuti pilkades. Warga desa juga setuju kalau masa jabatan kades dalam satu periode itu sembilan tahun,” jelas Trisno.

Tuntutan pencabutan lantaran UU itu dinilai mengurangi otonomi desa dalam mengelola keuangan anggaran Dana Desa.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Huuuuu

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 33. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ratusan Kades se-Purworejo Bakal Aksi Besar-besaran Geruduk Jakarta, Tuntut Masa Jabatan 9 TahunKades berpendapat, masa jabatan 6 tahun dianggap kurang karena mereka tidak bisa bekerja optimal. Ya, paling nggak seumur hidup lah... Dan bisa diwariskan... Ini baru top. 🤣🤣🤣 Belum maksimal balik modal sama bunga2nya?🤔
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Berangkat ke Jakarta Sore Ini, 154 Kades se-Karanganyar Tuntut Jabatan 9 TahunHampir semua kades di Karanganyar malam ini berangkat ke Jakarta untuk menyuarakan tuntutan perpanjangan masa jabatan mereka. Tujuan mereka adalah Gedung DPR.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Asosiasi Sepak Bola Inggris Kutuk Serangan Terhadap Ramsdale Usai Derby London Utara |Republika OnlineAsosiasi Pesepak Bola Profesional Inggris tuntut pemain dilindungi.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Dinilai Realistis, Pemkab Wonogiri Optimistis Capai Zero Stunting di Tahun 2024Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wonogiri masih optimis target zero stunting pada 2024 bisa tercapai.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

JPU Tuntut Kuat Ma'aruf 8 Tahun Penjara, Karena IniJPU membacakan tuntutan terhadap terdakwa Kuat Ma'ruf dalam perkara pembunuhan berencana Yoshua Hutabarat alias Brigadir J, di PN Jakarta Selatan. JPU tuntut Kuat karena ini
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

JPU Tuntut Kuat Ma'ruf 8 Tahun Penjara Dalam Kasus Pembunuhan Berencana Brigadir J - tvOneKuat Ma'ruf dituntut 8 tahun penjara sebagai terdakwa kasus pembunuhan Brigadir J oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU). JPU mengatakan ada hal yang memberatkan dan hal yang meringankan Kuat Ma'ruf dalam kasus ini. - tvOne
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »