Trump:Corona Lebih Buruk dari Serangan Pearl Harbor dan 9/11 |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Presiden AS Donald Trump menyebut pandemi corona lebih buruk dari serangan 9/11

REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengatakan pandemi virus corona lebih buruk dengan serangan terhadap Pearl Harbor dan 9/11 di World Trade Center. AS melaporkan lebih dari 71 ribu orang meninggal dunia dengan 1,2 juta kasus terkonfirmasi positif Covid-19.

Trump mengatakan seharusnya pandemi itu bisa dihentikan oleh China tetapi justru negara itu tidak bisa melakukannya. Pernyataan ini bukan kali pertama bagi Trump melimpahkan kesalahan kepada Beijing atas penyebaran virus corona. AS adalah negara dengan jumlah infeksi virus corona dan kematian tertinggi di dunia. Laporan terbaru menyatakan penyakit ini telah menginfeksi 3,71 juta orang dan membunuh lebih dari 258 ribu orang di seluruh dunia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Berarti jadi donk serang China

😆 Donal bebek akan sembuh dari sakitnya.... sembuh dari sakit jiwah...

krn lu presiden fokus sm hal lain lain n sombong.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Trump: Krisis Corona Lebih Buruk dari Tragedi Pearl Harbor dan 11 SeptemberTrump menyebut krisis Corona lebih buruk ketimbang tragedi penyerangan Pearl Harbor pada perang dunia 2 atau insiden World Trade Center 11 September. Siapa terorisnya pakde..
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Donald Trump Bandingkan Wabah Corona dengan Pearl Harbor dan 9/11, Sudah Siap Perang?Presiden Donald Trump membandingkan wabah virus corona dengan dua tragedi yang memicu Amerika Serikat menyerang negara lain Viruscorona
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Trump Sebut Serangan Covid-19 Lebih Parah dari 9/11'Ini bahkan lebih buruh dari Pearl Harbor dan Word Trade Center,' imbuh Trump menganalogikan.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Trump Sebut Krisis Covid-19 Lebih Buruk dari Pearl Harbor dan 9/11Trump yang mengkritik Tiongkok juga mengatakan bahwa wabah itu seharusnya dihentikan di sana.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Bayi 11 Bulan di Lampung Positif Virus Corona |Republika OnlineBayi yang terinfeksi virus corona di Lampung kondisinya baik dan diisolasi di rumah.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Laju Kasus Baru Corona Turun 11%, IDI: PSBB Dijaga-Dorong Tes PCR MassalIDI menyambut baik menurunnya laju kasus baru virus Corona pada angka 11%. IDI berharap tren itu dapat terus berlanjut dan aktivitas warga segera kembali normal. PSBB VirusCorona Alhamdylillah akhir meiiii loss, juniii losss dolll kembali sekolahhh turun ? woi!! lihatlah....turun utk yg di kota besar...namun naik tajam di daerah.....
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »