Triniti Land Jadi Emiten Keenam Listing di BEI Tahun Ini

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Triniti Land melepas sebanyak 1,09 miliar lembar saham ke publik

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Perintis Triniti Properti Tbk resmi mencatatkan diri di Bursa Efek Indonesia sebagai emiten ke-6 di tahun 2020. Triniti Land akan diperdagangkan dengan kode emiten TRIN dan tergabung dalam sektor Properti, Real Estat dan Konstruksi Bangunan dan tercatat di papan utama dalam papan pencatatan saham.

"IPO akan menjadi modal dasar agar perusahaan lebih profesional dan transparan karena sekarang masyarakat akan menjadi pengawas perusahaan kami", kata Ishak, Rabu . Dengan demikian, TRIN memperoleh pendanaan sebesar Rp 129,7 miliar dan juga melakukan konversi MCB sebesar Rp 88,9 miliar lewat aksi korporasi ini. Triniti Land akan menggunakan keseluruhan dana yang diperoleh untuk melakukan ekspansi.

Sebesar 35 persen dana juga akan digunakan untuk memberikan pinjaman kepada Entitas Anak, yaitu PT Puri Triniti Batam yang selanjutnya akan digunakan untuk modal kerja dan

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jaguar Land Rover Akhirnya Pukul KO Produsen Mobil TiongkokUsaha Jaguar Land Rover menggugat produsen mobil Tiongkok, Jiangling Motor, terkait penjiplakan desain, sejak 2016 silam akhirnya membuahkan hasil. JaguarLandRover
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Kasus DBD di Purwakarta Mulai Meningkat, 1 Orang MeninggalKasus DBD di Purwakarta mulai meningkat sejak awal tahun ini.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Pelaku Pasar Nilai UU Pasar Modal Perlu DiperbaruiKALANGAN pelaku usaha di pasar modal yang diwakili Asosiasi Emiten Indonesia (AEI) dan Asosiasi Perusahaan Efek Indonesia (APEI) menilai perlunya ada pembaruan dari UU No 8 Tahun 1995
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Ashmore Jadi Manajer Investasi Pertama yang Listing di BEIAshmore melepas sebanyak-banyaknya 111,111 juta lembar saham.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Tak Kunjung Dapat Jodoh di Usia 35 Tahun, Pria Ini Pasang Iklan di Rambu Lalu Lintas - Tribun AmbonPria putus asa cari jodoh setelah mengetahui nasibnya yang tak kunjung mendapatkan jodoh. huahua.. kerja biasa biasa saja, gemok pun tak apa.. kimbeeeek kau
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »