TPU Ditutup, Warga Pakai Jalan Tikus untuk Ziarah

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Mila mengatakan warga memanfaatkan jalan tikus melalui pintu kecil yang berbatasan langsung antara TPU dengan permukiman yang ada di sekitar kawasan makam.

Liputan6.com, Jakarta - Kepala Suku Dinas Pertamanan dan Kehutanan Jakarta Pusat Mila Ananda mengakui banyak warga yang menggunakan jalan tikus agar dapat berziarah di sejumlah TPU yang ada di Jakarta Pusat untuk menyiasati larangan berziarah selama pemberlakuan pembatasan sosial berskala besar .

Sudin Pertamanan dan Kehutanan Jakarta Pusat tak kehilangan akal, kemudian menempatkan petugas berkostum APD yang identik dengan penanganan COVID-19 hingga menaruh peti mati untuk mencegah kerumunan peziarah datang ke TPU. 2 dari 3 halamanTingkatkan Kerumunan di TPUMila menyayangkan peziarah justru meningkatkan aktivitas lainnya seperti pedagang musiman yang menambah kerumunan di TPU-TPU yang sebenarnya sudah ditutup baik oleh pengelola maupun Sudin Pertaman dan Kehutanan Jakarta Pusat.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dampak Corona, TPU Jeruk Purut Sepi Peziarah di Hari Pertama LebaranKarena jumlah peziarah yang menurun, Atin mengungkapkan, akhirnya jumlah pedagang bunga juga berkurang.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Dampak Covid-19 Peziarah TPU Pondok Ranggon Saat Idul Fitri SepiDi tengah pendemi virus korona atau Covid-19, sejumlah aturan yang melarang masyarakat berkumpul membuat TPU ini sepi peziarah.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Puluhan Peziarah Padati TPU di Tangerang Selatan |Republika OnlineBanyak ditemukan warga yang berziarah tak mematuhi protokol kesehatan Kalo cuman puluhan ya ga padat donk min
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

TPU Sepi Kunjungan Peziarah Saat Idulfitri di Masa CoronaTak banyak peziarah yang mengunjungi TPU saat lebaran di tengah corona. Dua di antaranya, TPU Pondok Rangon dan Perwira sepi peziarah. Lain cerita kalau di TPU Bantar Jati Setu Cipayung JakTim. Nanti kalo rame pada heboh sendiri beda dengan TPU budi dharma, semper timur semua akses masuk macek total..
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Lebaran di Tengah Pandemi, TPU Bekasi Sepi PeziarahPedagang bunga mengeluhkan sepinya pembeli bunga selama bulan Ramadhan hingga Lebaran mrk g nyadar, selama pandemi convid19, yg diziarahi pada ke rumah.. Lah yg di rumah ke kuburan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Idul Fitri di Denpasar, Ziarah Kubur di Teras TPU |Republika Online
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »