Tower Bersama (TBIG) Jajaki Penerbitan Obligasi Anyar

  • 📰 Bisniscom
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Tower Bersama (TBIG) memiliki dua obligasi jatuh tempo senilai Rp2,65 triliun pada Agustus dan Desember 2022.

Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Emiten menara, PT Tower Bersama Infrastructure Tbk. memiliki dua obligasi jatuh tempo senilai Rp2,65 triliun pada semester II/2022. Perseroan bakal melunasinya menggunakan kas internal dan emisi obligasi anyar.

"Pelunasan dengan dana internal, tetapi ada juga rencana menerbitkan obligasi. Untuk likuiditas dan suku bunga akan kami pertimbangkan sesuai dengan kondisi pasar," jelasnya kepada Bisnis, Minggu . Kemudian, Obligasi Berkelanjutan V TBIG Tahap II 2021 senilai Rp1,45 triliun yang jatuh tempo pada 20 Desember 2022.

Mengutip data Pefindo, pada semester I/2022 penerbitan obligasi mencapai Rp72,7 triliun, melesat 68 persen dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya senilai Rp43,3 triliun.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 23. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tower BTS Roboh, Akan Dibangun Tower di 5 Lokasi Halmahera SelatanTower mini Base Transceiver Station (BTS), Desa Busua, Kecamatan Kayoa Barat, Kabupaten Halmahera selatan, roboh pada Senin (21/2/2022) lalu sekitar pukul 14.00 Wit, setelah hujan deras dan angin kencang mengakibatkan satu-satunya tower BTS mini dengan ketinggian sekitar 32 meter di Desa Busua, Patah di ketinggian 10 meter.
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Optimalkan Akses Jaringan Telekomunikasi, Bali Bangun Turyapada TowerPembangunan Taman Teknologi Turyapada Tower di Buleleng, Bali, resmi dimulai. Pencanangan proyek kawasan menara telekomunikasi dan taman wisata teknologi ini diharapkan bisa meningkatkan akses telekomunikasi warga. Nusantara AdadiKompas
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Astra Sedaya Finance Hadapi Obligasi Jatuh Tempo Rp1,54 Triliun, Mau Refinancing?Astra Sedaya Finance menerbitkan obligasi baru setiap tahunnya dan obligasi merupakan salah satu alternatif sumber pendanaan perusahaan.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Jelang El Clasico Lawan Real Madrid, Lewandowski Lontarkan Pujian kepada 3 Wonderkid Barcelona Berklausul Rp45 Triliun - Bolasport.comPenyerang anyar Barcelona, Robert Lewandowski, melontarkan pujian untuk tiga wonderkid Barcelona, Ansu Fati, Pedri, dan Gavi, jelang El Clasico
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Pekan Ini Ada 2 Emiten Baru Listing dan 3 Obligasi DicatatkanBursa Efek Indonesia (BEI) mencatat selama periode 18 hingga 22 Juli 2022 atau selama sepekan ini, terdapat 2 pencatatan perdana saham dan pencatatan 3 obligasi
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Likuiditas Kuat, SMI Siap Bayar 3 Obligasi Jatuh Tempo Rp3,36 TriliunPelunasan obligasi yang jatuh tempo tahun ini pun lebih menguntungkan bagi SMI karena dapat dibiayai atau refinancing dengan pendanaan yang lebih murah.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »