TNI Siap Angkut 1.000 Korban Gaza ke RI Pakai Boeing dan Hercules

  • 📰 CNNIDdaily
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 32%
  • Publisher: 63%

Tni Berita

Agus Subiyanto,Panglima Tni Agus Subiyanto,Gaza

TNI sudah menyiapkan tiga pesawat jenis Boeing dan Hercules untuk mengangkut warga Palestina korban perang di Gaza.

Agus menyebut rencananya TNI Akan menggunakan tiga pesawat yakni Boeing B-737 400/500 serta dua Hercules C-130 tipe H dan tipe J."Ya itu untuk evakuasi. Untuk evakuasi pasien dari Gaza dibawa ke Indonesia," kata Agus di Jakarta, Jumat .

Agus mengatakan TNI sudah menyiapkan dua rumah sakit untuk korban Gaza. Pertama, Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat Gatot Subroto. Kedua, Rumah Sakit Pangsar Soedirman Kementerian Pertahanan.Di sisi lain, pemerintah Indonesia bersiap mengirimkan Pasukan Perdamaian ke Jalur Gaza, Palestina. Namun pemerintah masih menunggu keputusan dari Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-bangsa .

Agus Subiyanto menyebut pasukan perdamaian yang membantu rakyat Palestina dari aksi genosida Israel itu dinamai Brigade Komposit yang terdiri dari Batalyon Support, Batalyon Kesehatan, Batalyon Zeni, dan Batalyon Perbekalan.Ia menjelaskan Batalyon Kesehatan memiliki kemampuan perawatan medis. Kemudian Batalyon Zeni memiliki kemampuan terkait konstruksi, Batalyon Perbekalan mampu membuat dapur umum.

Selain itu, TNI juga menyiapkan dua kapal rumah sakit dalam misi perdamaian tersebut, yaitu KRI Rajiman dan KRI Suharso.

Agus Subiyanto Panglima Tni Agus Subiyanto Gaza

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 14. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Panglima TNI: Banyak Permintaan ke Prajurit untuk Tugas NonpertahananPanglima TNI menyatakan, revisi UU TNI penting karena TNI tak lagi dwifungsi, tapi multifungsi.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Panglima TNI: Banyak Permintaan ke Prajurit untuk Tugas NonpertahananPanglima TNI menyatakan, revisi UU TNI penting karena TNI tak lagi dwifungsi, tapi multifungsi.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

3 Kepala Staf Angkatan Siapkan Rumkitlap, Kapal RS, Hingga Hercules Baru untuk Rencana Misi ke GazaMaruli mengatakan pihaknya akan menyiapkan satu dari unit rumah sakit lapangan (rumkitlap) yang ada di jajarannya.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Pesawat Kelima Super Hercules C-130J TNI AU Pesanan Menhan Prabowo Tiba di IndonesiaKedatangan pesawat tersebut disambut oleh Wakasau Marsdya TNI Andyawan Martono Putra
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

TNI sambut kedatangan pesawat Hercules ke lima di Halim PerdanakusumaJajaran TNI AU menyambut kedatangan pesawat kelima C-130J Super Hercules dengan nomor ekor (tail number) A-1342 di Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Gedung Kejaksaan Agung Dijaga Polisi Militer, Kapuspen TNI: Sudah Ada MoU Kejagung-TNIKapuspen TNI Mayjen Nugraha Gumilar menyebut Kejaksaan Agung dan TNI telah menandatangani kerja sama pengamanan.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »