TNI AL dan prajurit AS latihan bertahan hidup di hutan Lampung

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Prajurit TNI Angkatan Laut dari Korps Marinir bersama prajurit Korps Marinir Amerika Serikat (USMC) dan Angkatan Laut AS (US Navy) latihan bertahan hidup di ...

Prajurit Korps Marinir TNI Angkatan Laut dan prajurit dari Korps Marinir Amerika Serikat dan prajurit Angkatan Laut AS latihan bertahan hidup di Hutan Batu Menyan, Pesawaran, Lampung, Jumat , dalam kegiatan Latma CARAT 2024. ANTARA/HO-Dinas Penerangan TNI Angkatan Laut

Komandan Batalyon Infanteri 9 Marinir TNI AL Letkol Marinir Fuzi Nugraha, sebagaimana dikutip dari siaran resmi Dinas Penerangan TNI AL yang dikonfirmasi di Jakarta, Jumat, menjelaskan bahwa latihan itu menjadi kesempatan bagi prajurit Marinir Indonesia dan Amerika Serikat untuk bertukar ilmu, terutama untuk bertahan hidup di hutan.

Di hutan yang sama, prajurit Marinir TNI AL juga menunjukkan keterampilan bertahan hidup di alam liar, misalnya seperti cara menghadapi hewan buas. "Bakti sosial kepada warga sekitar diharapkan mampu menciptakan suasana yang familier sekaligus sebagai pengingat kami khususnya prajurit Marinir untuk berbagi sesama," kata Komandan Batalyon Infanteri 9 Marinir.Dalam rangkaian latihan, prajurit Marinir Indonesia dan AS juga menggelar kegiatan engineering capability yaitu merenovasi bangunan sekolah dan memperbaiki beberapa fasilitas umum di kawasan pemukiman dekat tempat latihan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

TNI AL dan Angkatan Laut Singapura Gelar Latihan Memburu Ranjau Laut di Perairan KepriDalam latihan ini TNI AL mengerahkan dua unit kapal perang yaitu, KRI Pulau Fani-731 dan KRI Pulau Fanildo-732.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Tiongkok Gelar Pertemuan Militer Angkatan Laut dengan 30 Negara di Tengah Ketegangan Laut China SelatanAcara empat hari yang dihadiri delegasi dari 30 negara tersebut terjadi di tengah meningkatnya ketegangan di Laut China Selatan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

19 Pati TNI Naik Pangkat Lebih Tinggi, Ini Daftar NamanyaUpacara Laporan Korps Kenaikan Pangkat dipimpin oleh Kasum TNI Letjen TNI Bambang Ismawan
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

TNI AL siapkan 9 KRI untuk Latopslagab di Laut Jawa dan Laut BaliKomando Armada (Koarmada) RI TNI Angkatan Laut menyiapkan sembilan kapal perang (KRI) untuk Latihan Operasi Laut Gabungan (Latopslagab) Tahun Anggaran 2024 di ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

KSAL undang Angkatan Laut Belanda kembali ikut MNEK pada Februari 2025Kepala Staf TNI Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Muhammad Ali mengundang Angkatan Laut Belanda (RNLN) kembali berpartisipasi dalam latihan bersama untuk ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Terkendala Akses, Kemensos Gandeng TNI Dirikan Dapur Umum untuk Para Korban Erupsi Gunung RuangKemensos bekerja sama dengan TNI Angkatan Laut untuk membawa dan menyalurkan bantuan erupsi Gunung Ruang
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »