Tips dan Trik Khatamkan Alquran di Bulan Ramadhan

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 59 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Tips dan Trik Khatamkan Alquran di Bulan Ramadhan: Ada beberapa tips dan trik agar dapat mengkhatamkan Alquran di bulan Ramadhan. Pertama, menggunakan jumlah juz dalam Mushaf Alquran.

Liputan6.com, Jakarta Tadarus Alquran di bulan suci Ramadhan menjadi sangat spesial, karena tidak hanya semata mengabadikan konteks waktu diturunkannnya Alquran, namun juga menjadi ladang amal kebaikan.

Setiap kali memasuki Ramadhan, kata Jamal, banyak umat Islam yang berusaha untuk mengkhatamkan Alquran. Meski itu adalah amalan ibadah utama, namun ada batasan yang perlu diperhatikan saat akan mengkhatamkannya. Namun beliau tetap melarang, hingga akhirnya beliau mengatakan,"Puasalah sehari dan berbukalah sehari, dan bacalah Alquran dalam sebulan. Aku berkata,"Aku mampu lebih dari itu, wahai Rasulullah?" Beliau terus malarang hingga batas tiga hari.

Satu juz berisikan 11 lembar atau 22 halaman. Gunakan sistem target. Jika 1 hari dibaca 1 juz dalam sebulan akan khatam. Mushaf Alquran terdiri dari 30 juz yang panjangnya bervariasi, jadi target yang harus dicapai adalah membaca 1 juz setiap hari. Pembaca pun juga tidak terlalu berat dan tetap bisa menamatkan 1 juz per hari. Silahkan diatur saja dalam membagi jumlah lembar tiap juz lainnya dengan 5 waktu sholat.

Jika tidak bisa menyelesaikan 11 lembar sekaligus, sebaiknya bawa selalu mushaf Alquran dan manfaatkan waktu-waktu luang. Misalnya: Saat jam istirahat kantor/sekolah; saat macet di jalan atau menunggu angkutan umum atau di dalam kendaraan, dan kondisi lainnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama