Tiongkok Bantah Persulit Ekspor karena Australia Desak Penyelidikan COVID-19

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemerintah China dinilai melancarkan taktik diplomasi perdagangan terhadap Australia, setelah menguatnya desakan untuk menyelidiki asal-usul COVID-19 Tiongkok

. Dua produk unggulan Australia yaitu gandum dan daging sapi kena getahnya. Dalam beberapa hari terakhir, China mengisyaratkan akan mengenakan tarif 80 persen untuk gandum Australia, serta melarang impor daging merah dari empat rumah potong hewan . Bulan lalu, Duta Besar China untuk Australia, Cheng Jingye melontarkan pernyataan bernada mengancam setelah Pemerintah Australia bersikeras untuk menyelidiki asal-usul COVID-19.

Baca Juga: Dubes Cheng mengatakan konsumen di China bisa saja mempertimbangkan kembali mengapa mereka harus membeli produk dan jasa Australia sebagai reaksi terhadap desakan penyelidikan. Photo: Dubes China untuk Australia Cheng Jingye. "Jika mood-nya memburuk, rakyat [China] akan berpikir mengapa kami harus datang ke suatu negara yang tidak bersahabat dengan China," katanya pada akhir April, seperti dikutip media Australian Financial Review.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jumlah tes Covid-19 tak konsisten, peneliti: 'Puncak pandemi Covid-19 di Indonesia sulit diprediksi'Jumlah tes PCR di Indonesia fluktuatif dan belum mencapai sasaran 10.000 tes per hari. Peneliti mengatakan hal ini akan mempersulit prediksi puncak Covid-19 di Indonesia. Hard ☹️ Haduh ayo dong udahan:( Krn the leader atau leadership?
Sumber: BBCIndonesia - 🏆 42. / 50 Baca lebih lajut »

Tiongkok Gandeng Kanada untuk Uji Coba Vaksin Covid-19Vaksin CanSino diproduksi menggunakan garis sel yang dikembangkan di NRC. Perusahaan menggunakan garis sel yang sama untuk mengembangkan vaksin Ebola.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Hari Ini Ada 19 Provinsi Tanpa Kasus Baru COVID-19Jumlah kasus baru COVID-19 per hari ini turun dibandingkan kemarin, sementara jumlah provinsi tanpa kasus baru juga bertambah. Viruscorona
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Menkeu Australia Negatif Covid-19 Usai Batuk-batuk di ParlemenMenteri Keuangan Australia Josh Frydenberg dinyatakan negatif virus corona, setelah batuk-batuk selama pidatonya di parlemen yang membuatnya kesulitan bernapas dan berusaha mencari air minum. 'Kemar
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Kepada Media Australia, Anies Mengaku Sudah Lacak Covid-19 Sejak Januari 2020Kepada dua media asing tersebut Anies mengaku mulai melakukan sejumlah langkah sejak 6 Januari. uhukkk... The Real Roy Kiyosi 😁 pantesan pohon2 dekat Monas ditebangin dan setor ratusan milyar ke formula-e, rupanya semua sudah diketahui sejak awal memang top deh pak aniesbaswedan
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Kepada Media Australia, Anies Bingung Kemenkes Umumkan Zero Kasus Covid-19 pada Februari 2020Hal ini disampaikan Anies dalam wawancara bersama media Australia The Sydney Morning Herald dan The Age. Sudah TDK dprhatkn jdi keluar negri lariny 😂 Kalo gw jd media ausy, gw bakalan tanya saat Anies kebingungan.. 'kok bisa Bapak yakin? Sudah ada data test nya? Dimana? Metode testnya apa? Apa hanya berdasarkan insting? Silahkan dijelaskan.' abud-2 kerjaan loe gak ada hasil. cuma fitnah tipu teror bagal cabul.dst. cari perhatian ke asing buat dukung dia filfres 200024.kah? masih lama bud loe kerja aj yg bener. tipu-2 trs ntar kena batunya loe.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »