Tinjau Venue PON XX/2020, Venue Cabor Biliar Masih Belum Siap

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pembangunan venue Biliar sampai saat ini baru mencapai 40 persen. Namun Kementerian Pemuda dan Olahraga yakin pembangunan akan selesai sebelum pelaksanaan PON nanti. PON2020

Proyek Arena Aquatic Papua yang saat ini sedang dipersiapkan untuk PON 2020. Foto dok Waskita- Kementerian Pemuda dan Olahraga memastikan venue Biliar akan selesai dibangun sebelum pelaksanaan PON 2020 yang akan digelar Oktber mendatang.

Penegasan itu diungkapkan Deputi Pembudayan Olahraga R Isnanta saat meninjau lokasi pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional Papua 2020 di Kabupaten Mimika, Papua, Selasa .Menpora Senang dengan Progres Persiapan PON XX/2020 di Merauke Peninjauan kesiapan PON itu dilakukan untuk mengukur sejauh apa perkembangan pembangunan venue-venue untuk ajang olahraga empat tahunan tersebut. Dalam kunjungannya itu, romobongan Kemenpora meninjau venue cabor Gedung Eme Neme Yauware, Wisma Atlet, Mimika Sports Complex , GOR Biliar, dan GOR Futsal Timika.

"Intinya ini tidak bisa dibantah lagi kalau urusan venue sudah oke banget, diatas oke. Karena yang kurang pasti optimis dalam waktu yang tersisa akan selesai. Karena tadi kerangka besarnya sudah jelas ya, itu akan selesai," katanya. Isnanta yakin pelaksanaan PON Papua akan berjalan sukses, lancar, dan aman. Tak hanya itu, masyarakat Mimika juga diharap bisa menjadi tuan rumah yang baik dalam pesta olahraga empat tahunan ini.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemerintah Belum Putuskan Tuan Rumah Pendamping PON XX/2020Menpora Zainudin Amali, menegaskan pemerintah belum menentukan tuan rumah pendamping Pekan Olahraga Nasional (PON) XX/2020. tuanrumahpendampingPON
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

KONI Bali Hanya Kirim Atlet Berpeluang Raih Medali di PONAtlet-atlet Bali akan bertarung di Pekan Olahraga Nasional (PON) XX/2020 di Papua.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Kemenpora Gelontorkan Rp 99 M untuk Cabor OlimpiadeAnggaran cabor Olimpiade 2020 Tokyo akan langsung dikirim dari Kementerian Keuangan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Menpora: Permintaan Rp2,7 T dari Papua untuk PON Masih DikajiMenpora Zainudin Amali menyebut Rp2,7 triliun oleh Pemprov Papua untuk PON 2020 masih dikaji sejumlah pihak termasuk Kemenpora.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Piala Gubernur Jatim 2020, Alasan Mario Gomez Tak Mainkan 3 Pemain Asing Arema Sejak Menit AwalPelatih Arema, Mario Gomez, merealisasikan janjinya untuk tidak memaksakan pemain yang memang belum siap bermain di Piala Gubernur Jatim 2020.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Virus Corona Harus Jadi Urusan BersamaPemerintah harus siap terhadap penyebaran virus corona walau belum ada di tanah air. erickthohir Republika Menteri BUMN ET virus corona
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »