Tinjau GOR Gelarsena Klaten, Ketua Satgas Ingin Pengendalian COVID-19 Terintegrasi

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

“Antara penanganan di hulu dan di hilir ini harus kolaboratif. Harus menjadi satu rangkaian penanganan covid-19 yang terintegrasi dengan baik,” kata Ganip.

KETUA Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Letjen TNI Ganip Warsito melakukan peninjauan tempat isolasi terpusat GOR Gelarsena, Klaten, Jawa Tengah, Rabu . Peninjauan tersebut sekaligus menjadi agenda terakhir dari rangkaian kunjungan kerja Ketua Satgas di Kabupaten Klaten dalam rangka penanganan covid-19.

Adapun selain GOR Gelarsena dengan kapasitas 101 bilik kamar, pemerintah Kabupaten Klaten juga telah menyiapkan tempat isolasi terpusat lainnya meliputi; Hotel Edotel Klaten dengan kapasitas 24 tempat tidur, Panti Semedi dengan kapasitas 40 tempat tidur, Rumah Susun Sewa Universitas Gadjah Mada, Lapangan Geologi Bayat, Klaten dengan kapasitas 52 kamar dan Pusat Pendidikan Satuan Pengamanan Jogonalan dengan kapasitas sekitar 100 tempat tidur.

Adapun implementasinya, PPKM Mikro yang berada di sektor hulu harus menjadi ujung tombak dalam pengendalian covid-19 dengan melakukan empat fungsi mulai dari pencegahan, pembinaan, pengamanan dan dukungan. Dari hasil evaluasi pada kunjungan sebelumnya di Posko PPKM Mikro Desa Kemudo, Ganip menilai bahwa empat fungsi posko telah dilaksanakan secara optimal.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

ASN Harus Jadi Teladan dan Dilarang Sebarkan Hoaks Covid-19MenPANRB Tjahjo Kumolo mengatakan, ASN harus ikut serta menyosialisasikan informasi positif dan optimis terkait penanganan Covid-19 yang dilakukan pemerintah. Aparatur...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Mendagri: BOR Pasien Covid-19 di Tangsel Masih di Atas 90 Persen, Harus DiwaspadaiMendagri Tito mengatakan, Pemkot Tangsel perlu menambahkan jumlah tempat karantina atau isolasi mandiri terpusat hingga tingkat terbawah untuk warga terpapar Covid-19.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Aturan Baru Makan di Tempat di DKI Jakarta: Pengunjung Harus Sudah Vaksin Covid-19Berlakukan aturan baru dalam penerapan PPKM Level 4, Pemprov DKI Jakarta minta pengunjung warung makan harus wajib vaksin Covid-19. Thn 2025 nanti Vaksin 2 kali aja berlakunya sampe segitunya...padahal yg vaksin blom tentu gak nyebarin virus Ada jaminan yg udah fucksin itu bebas dari kopit..? Klo msh terpapar yaa sama aja dengan yg tdk difucksin
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Satgas Sebut Masyarakat Harus Siap Hidup Berdampingan dengan Covid-19Satuan Tugas Penanganan Covid-19 meminta masyarakat bersiap hidup berdampingan dengan Covid-19. Bgmn mau hidup berdampingan sedangkan pemerinta di larang keluar rumah.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

4 Gejala Covid-19 yang Harus Diwaspadai Penderita DiabetesAda beberapa gejala Covid-19 yang harus diwaspadai oleh penderita diabetes seperti penurunan saturasi oksigen. penderitadiabetes
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Ketua Satgas Ingin Pengendalian Covid-19 Hulu Sampai Hilir |Republika OnlinePPKM Mikro yang berada di sektor hulu harus menjadi ujung tombak dalam pengendalian
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »