Timnas Indonesia U-16 Ditargetkan Tembus 5 Besar Piala Asia U-17

  • 📰 detiksport
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Timnas Indonesia U-16 diharapkan lolos dari Kualifikasi Piala Asia U-17 2023. Nantinya di babak utama Muhammad Iqbal cs ditargetkan menembus lima besar.

Kualifikasi Piala Asia U-17 akan berlangsung pada 1-9 Oktober mendatang. Sedangkan babak utama Piala Asia U-17 akan berlangsung pada 3-20 Mei 2023.

"Nanti kan ada Piala Asia. Kami harapkan minimal mereka bisa masuk 5 besar," kata Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan kepada wartawan, di Istana Negara, Rabu . "Tentunya kalau menargetkan nomor 1 kan lawan-lawan kita luar biasa. Kalau nomor 5 besar kita targetkan. Nanti akan TC kembali baik dalam negeri maupun luar negeri," ujarnya.harus lolos kualifikasi dulu. Syaratnya yakni menjadi juara grup kualifikasi atau menjadi runner-up terbaik.

Sementara di babak utama nantinya akan diikuti oleh 16 peserta. Juara grup dan runner-up akan melaju ke babak perempatfinal. Adapun lima besar yang dimaksud Iriawan sebenarnya mengacu ke babak perempatfinal, meski sebenarnya tim yang lolos ke babak ini lebih disematkan istilah delapan besar ketimbang lima besar.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 24. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Timnas Indonesia U-16 Ingin Bertemu Jokowi saat Upacara Kemerdekaan di IstanaMenpora Zainudin Amali menyebut pemain Timnas Indonesia U-16 ingin bertemu Presiden Joko Widodo (Jokowi). Itu mungkin saja terjadi saat di Istana Negara. Menteri...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Terima Timnas U-16 Indonesia di Istana, Jokowi Beri Pesan KhususPresiden RI Joko Widodo memberikan pesan khusus dan janji kepada penggawa Timnas U-16 Indonesia. Jokowi
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Diterima Jokowi di Istana Merdeka, Ini Pesan ke Timnas Indonesia U-16Presiden Jokowi mengucapkan selamat kepada Timnas Indonesia U-16 serta tim pelatih yang telah menjadi juara Piala AFF U-16 2022.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Presiden Jokowi Terima Timnas Indonesia U-16 di Istana MerdekaTimnas Indonesia U-16 tiba di Istana Merdeka pukul 09.30 WIB. Mereka langsung disambut Presiden Jokowi di ruang kredensial.
Sumber: VIVAbola - 🏆 30. / 51 Baca lebih lajut »

Timnas Indonesia U-16 Ikut Upacara HUT RI ke-77 di Istana MerdekaTimnas Indonesia U-16 sukses menjuarai Piala AFF U-16 2022. Mereka diundang untuk mengikuti upacara HUT RI ke-77 di Istana Merdeka hari ini.
Sumber: VIVAbola - 🏆 30. / 51 Baca lebih lajut »

Timnas Indonesia U-16 Upacara Bendera di Istana MerdekaTimnas Indonesia U-16 diundang mengikuti upacara bendera 17 Agustus 2022 di Istana Merdeka. Skuad asuhan Bima Sakti itu bertemu langsung Presiden Joko Widodo.
Sumber: detiksport - 🏆 24. / 59 Baca lebih lajut »