Tim Bank Dunia gali informasi program penurunan emisi karbon di Kaltim

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Lead Environmental Specialist Environment, Natural Resources, and Blue Economy (ENB) World Bank Indonesia and Timor Leste atau Tim Bank Dunia Indonesia dan ...

Sekdaprov Kaltim Sri Wahyuni menerima kunjungan Tim Bank Dunia Indonesia dan Timor Leste di Kantor Gubernur Kaltim.

Sekda Provinsi Kaltim Sri Wahyuni di Samarinda, Selasa, mengatakan Tim Bank Dunia Indonesia dan Timor Leste ingin mendapatkan informasi terbaru terkait East Kalimantan Jurisdictional Emissions Reduction Program . Tim Bank Dunia Indonesia dan Timor Leste terdiri dari Franka Braun , Efrian Muharrom , Dayu Nirma Amurwanti dan Naimah Talib .Dari Pemprov Kaltim tampak hadir Asisten Perekonomian dan Administrasi Pembangunan Ujang Rachmat yang juga sebagai Koordinator Project Management Unit FCPF Kaltim, Kepala Biro Perekonomian Iwan Darmawan, perwakilan perangkat daerah terkait lingkup Pemprov Kaltim, Ketua Harian Dewan Daerah Perubahan Iklim Kaltim Prof Daddy Ruhiyat, serta Tim Ahli FCPF Kaltim.

Kemudian terkait dengan proses pembentukan Masyarakat Hukum Adat yang memakan waktu cukup panjang hingga pengesahan dan pengakuan dari pemerintah daerah setempat.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Momentum Tim Putri Indonesia Petik Pelajaran dari Tim Level DuniaMayoritas peserta Piala Asia Putri U-17 2024 di Bali merupakan tim level dunia. Indonesia bisa memetik banyak pelajaran.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

BI Rate Naik Jadi 6,25%, Obligasi Bakal BersinarPT Bank UOB Indonesia menyebut kenaikan suku bunga acuan Bank Indonesia (BI) bakal meningkatkan simpanan masyarakat.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Tim Putra Indonesia Ditargetkan Bawa Pulang Piala Thomas, Tim Putri Semifinal dengan Tambahan RuzanaTim Thomas Cup Indonesia diharapkan kembali membawa pulang trofi Thomas Cup pada Thomas Cup 2024 di China.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Indonesia Usai Hajar Korea: Kalahkan Tim Juara, Bertemu Tim JuaraSetelah mengalahkan Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024, Timnas Indonesia U-23 kembali akan melawan tim juara di semifinal.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Sudah Saatnya Tim-tim Lawan Resah Lihat Timnas Indonesia U-23Timnas Indonesia U-23 menembus semifinal Piala Asia U-23 2024. Kini saatnya, tim-tim lawan resah melihat performa Garuda Muda!
Sumber: detiksport - 🏆 24. / 59 Baca lebih lajut »

Tim Uber dan Thomas Indonesia ke Final, Jonatan Christie Ungkap Hal yang Dilakukan Tim Setiap MalamPebulutangkis yang akrab disapa Jojo tersebut juga mengapresiasi perjuangan tim Uber Indonesia yang sukses tembus ke final setelah 16 tahun
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »