Tiga Orang Tewas, Pemkab Garut Tutup Objek Wisata Pantai Cijeruk

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemkab Garut menutup objek wisata Pantai Cijeruk. Langkah tersebut buntut dari insiden tiga wisatawan tewas di Pantai Cijeruk pada akhir pekan lalu. PantaiCijeruk Garut

Bupati Garut Rudy Gunawan menjelaskan Pemkab Garut menutup pantai itu lantaran dianggap berbahaya."Untuk Pantai Cijeruk kita akan tutup," ucap Rudy kepada wartawan di kantornya, Selasa .Ia mengungkapkan terdapat area berbahaya yang ada di Pantai Cijeruk. Lantaran kurangnya edukasi, wisatawan kerap bermain air di area itu.

Selain hal tersebut, sambung Rudy, di Pantai Cijeruk juga minim pengawas dan pengamanan."Di sana ada spot berbahaya, pertama itu. Kedua di sana minim pengamanan dan petugasnya sedikit," kata Rudy.Pantai Cijeruk saat ini berada di bawah naungan Balai Konservasi Sumber Daya Alam . Rudy mengaku dalam waktu dekat akan berkoordinasi dengan BKSDA untuk menutup pantai tersebut.

"Demi keamanan semua, mulai sekarang saya imbau masyarakat untuk tidak dulu berkunjung ke Pantai Cijeruk," ujanya. "Saya berharap ada evaluasi seperti penambahan petugas pantai sebelum pantai itu kembali dibuka," ucap Rudy menambahkan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Tahun kamari kadie kemping pantes sepi aipek leweng sancang:(

dulu juga pernah ada di cijeruk yang meniggal, skrg ada lagi:(

ranisaryanto kunaon

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Banyak Menelan Korban Jiwa, Pantai Cijeruk Garut Akan Ditutup untuk WisatawanBupati Garut akan menutup objek wisata Pantai Cijeruk karena lokasinya yang berbahaya bagi keselamatan wisatawan dan masyarakat. PantaiCijeruk
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

2 Pekan Hilang di Pantai Purworejo, Jasad Taufik Ditemukan di BanyuwangiTaufik Hidayat (19) yang hilang dua pekan yang lalu ditemukan di Pantai Banyuwangi, Jawa Timur. Korban ditemukan dalam keadaan meninggal dunia. Purworejo Banyuwangi OMG :( Jauh bet inalillahi,jauh bgt
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Banyak Menelan Korban Jiwa, Pantai Cijeruk Garut Akan Ditutup untuk WisatawanBupati Garut akan menutup objek wisata Pantai Cijeruk karena lokasinya yang berbahaya bagi keselamatan wisatawan dan masyarakat. PantaiCijeruk
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Federasi Tenis Dunia Bantu Korban Kebakaran AustraliaSedikitnya 28 orang tewas dan ribuan orang kehilangan tempat tinggal di Australia.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Hari Ini Empat Tahun Lalu, Bom Meledak di Jalan M.H ThamrinAkibat ledakan bom tersebut, delapan orang dinyatakan tewas dan 26 orang lainnya mengalami cidera.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Pengakuan Seorang Ibu Bunuh Anaknya yang Masih Balita, Ditinggal Berpesta hingga Kelaparan - Tribunnews.comBalita berusia tiga tahun tewas kelaparan karena ditinggal ibunya berpesta selama seminggu. Klu tdk becus urus anak,ya jgn bikin anak 😇😇😇
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »