Tiga gereja dan 15 rumah rusak akibat gempa Malut

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

'Sesuai laporan hingga siang ini khususnya di Pulau Batang Dua Ternate, korban luka 2 orang, rumah rusak ringan 5 unit, rumah retak 12 unit dan gereja rusak ringan sebanyak 3 unit,' kata Kepala BPBD Malut, Karim Buamona. Gempa GempaMalut

Belasan rumah warga di Pulau Batang Dua Ternate, terutama di Pulau Mayau mengalami kerusakan akibat gempa berkekuatan Magnitudo 7,1 yang melanda Malut pada Jumat dini hari

Ternate - Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Maluku Utara melaporkan gempa bumi berkekuatan Magnitudo 7,1 yang melanda Malut mengakibatkan 15 rumah warga rusak berat/ringan dan tiga gereja di Pulau Batang Dua alami kerusakan. Belasan rumah warga di Pulau Batang Dua Ternate, terutama di Pulau Mayau mengalami kerusakan akibat gempa berkekuatan Magnitudo 7,1 yang melanda Malut pada Jumat dini hari

Sedangkan untuk kerugian materil di Kota Ternate terdapat di Kelurahan Mayau Batang Dua Kota Ternate 3 rumah rusak retak, Kelurahan Lelewi Batang Dua 2 rumah rusak ringan, Kelurahan Bido Kecamatan Batang Dua, 1 rumah rusak ringan, rumah ibadah tiga unit gereja rusak ringan yakni Gereja GPDI Eklesia lelewi bagian palafon, GPM Jemaat Efata dan Gereja GKPMI vila Bido alami kerusakan di bagian pelafon.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Gempa 7,4 Guncang Malut-Sulut, Warga Berhamburan Keluar RumahGempa bumi berkekuatan magnitudo 7,4 mengguncang Maluku Utara dan Sulawesi Utara. Akibatnya, warga berhamburan ke luar rumah.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Gempa magnitudo 7,4 guncang barat laut Jailolo-MalutGempa tektonik magnitudo 7,4 pada kedalaman 10 kilometer mengguncang 134 kilometer barat laut Jailolo, Maluku Utara pukul 23:17:41 WIB, Kamis.\r\n\r\n"Ada ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Peringatan Tsunami Dikeluarkan Setelah Gempa M 7,4 di MalutGempa bumi bermagnitudo 7,4 mengguncang wilayah Maluku Utara pada Kamis (14/11) pukul 23.17 WIB pada lokasi 1.63 Lintang Utara, 126.40 Bujur Timur atau 134 km barat laut Jailolo, Maluku Utara. Semuga Allah swt mempermudahkan dan Di jauhi dari Malapetaka
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Ini Pusat Gempa M 7,1 di Malut yang Berpotensi TsunamiGempa bumi bermagnitudo 7,1 terjadi di Jailolo, Maluku Utara. Gempa ini berpotensi menimbulkan tsunami. Jailolo karena namanya itu yang orang batak yang bisa bahasa inggris jadi bisa diketahui Donald Trump? 😋 Penjara, ia?
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Gempa M 7,1 di Malut, Guncangan Terasa hingga Halmahera BaratGempa terasa hingga Halmahera Barat.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Gempa M 7,4 di Malut-Sulut Dimutakhirkan Jadi M 7,1'Pemutakhiran Peringatan Dini Tsunami untuk wilayah Sulut gempa M 7,1,' tulis BMKG.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »