Thiem bungkam perlawanan Nadal di perempat final Australia Open 2020

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pada laga selama empat jam 10 menit di Rod Laver Arena Melbourne, petenis Austria ini mengunci kemenangan atas Nadal dengan skor 7-6(3), 7-6(4), 4-6, 7-6(6), serta menjadi kemenangan pertamanya atas Nadal di perempat final Grand Slam awal musim ini.

Petenis Austria Dominic Thiem mengembalikan bola ke arah petenis Serbia Novak Djokovic pada pertandingan ATP Finals di The O2, London, Rabu . Djokovic kalah dengan skor 7-6 , 3-6, 6-7 . ANTARA FOTO/Action Images via Reuters/Tony O'Brien/pras.

Jakarta - Dominic Thiem berhasil membungkam serangan balik peringkat pertama dunia Rafael Nadal di set ketiga babak perempat final sebelum berhasil mengunci posisinya di semifinal Australia Open 2020, Rabu. Pada laga selama empat jam 10 menit di Rod Laver Arena Melbourne, petenis Austria ini mengunci kemenangan atas Nadal dengan skor 7-6, 7-6, 4-6, 7-6, serta menjadi kemenangan pertamanya atas Nadal di perempat final Grand Slam awal musim ini.Thiem, yang kalah dari Nadal dua kali di final Roland Garros , sekarang mengklaim satu kemenangan dari petenis Spanyol itu di setiap tur ATP sejak 2016.

Petenis berusia 26 tahun ini juga menjadi salah satu dari dua atlet Austria yang bisa bertahan hingga babak empat besar di Australia Open, mengikuti jejak Thomas Muster.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Nadal Jalani Pertarungan Melelahkan di Australia OpenNadal berjuang mengatasi perlawanan petenis tuan rumah Nick Kyrgios.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Ke Perempat final, Nadal Pupuskan Asa Publik AustraliaKemenangan itu semakin membuka peluang Nadal menyamai rekor Roger Federer meraih 20 kali Grand Slam sepanjang karirnya.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Kalahkan Nick Kyrgios, Rafael Nadal Lolos ke Perempat Final Australian OpenBertanding di Road Laver Arena, Melbourne, Australia, Senin (27/1/2020), Rafael Nadal menang dengan skor 6-3, 3-6, 7-6 (6), 7-6 (4) atas Kyrgios.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Nadal Taklukkan Kyrgios dalam 3,5 Jam untuk ke Perempat FinalDi babak delapan besar, Nadal akan meladeni Dominic Thiem dari Austria.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Nadal: 19, 20, 21 Sama Saja - Olah Raga - koran.tempo.coTiga langkah lagi, Nadal akan menyamai rekor Federer.
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Belotti Ingin Tebus Kekalahan Memalukan Vs AtalantaTorino berhadapan dengan AC Milan pada babak perempat final Coppa Italia 2019/2020.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »