Tesla Butuh 12 Tahun Jual 100.000 Mobil, Xpeng dan Nio Tiongkok Hanya 6 Tahun

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Perusahaan mobil listrik Tiongkok berlomba meningkatkan produksi, lebih cepat dari Tesla asal Amerika Serikat (AS) di awal-awal pendiriannya.

yang terdaftar di bursa AS dikutip Minggu mengatakan telah memproduksi 100.000 mobil, hanya dalam waktu 6 tahun sejak perusahaan berdiri.mobil listrik saingannya, Nio, mengatakan pada bulan April telah mencapai tonggak produksi 100.000 kendaraan. Perusahaan yang terdaftar di bursa AS ini didirikan pada akhir November 2014 dengan nama berbeda dan menjadi Nio pada Juli 2017, sekitar 4 tahun lalu.

Sebagai perbandingan, Tesla milik Elon Musk membutuhkan waktu 12 tahun sejak diluncurkan pada 2003 untuk memproduksi 100.000 kendaraan. Tesla telah menghadapi banyak penundaan produksi, terutama di tahun-tahun awal. Namun Tesla meningkatkan kapasitas produksinya dengan pabrik baru di Shanghai, Tiongkok dan Berlin, Jerman."Tesla telah memproduksi 1 juta mobil pada Maret 2020," kata Musk dalam sebuah tweet.Sepanjang tahun 2021 , saham Tesla naik 11%.

Sedangkan produsen baterai dan kendaraan listrik Tiongkok BYD, mengatakan pada Mei pihaknya memproduksi 1 juta mobil penumpang dalam kategori kendaraan energi baru, yang mencakup mobil bertenaga baterai dan hibrida. Saham BYD yang diperdagangkan di Hong Kong naik lebih dari 25% sepanjang tahun ini. Pemegang saham BYD adalah miliarder Amerika Warren Buffett Berkshire Hathaway.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Kaya mobil james bond 007

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Cek Harga Mobil Bekas Isuzu New Panther Tahun 2003 Per Oktober 2021TRIBUNJUALBELI.COM - Punya sebuah mobil pasti jadi dambaan banyak orang. Namun, tak semua orang punya dana yang pas untuk membeli sebuah mobil baru.…
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

BUMN Diberi Waktu 2 Tahun untuk Perbaiki Fundamental |Republika OnlinePenggabungan BUMN diharapkan dapat membentuk kekuatan besar.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Kasus Hoaks, Direktur TV Swasta Terancam 10 Tahun PenjaraTiga tersangka terkait kasus hoaks di akun Youtube Aktual TV telah ditangkap, dan terancam hukuman pidana maksimal 10 tahun penjara. Hukum man apa ini...?
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

27 Tahun Diam, Romeo Bamby Cardino Bicara dan Ngaku Anak Piet PagauSetelah 27 tahun diam, Romeo Bamby kini bicara dan membuat sebuah pengakuan bahwa dirinya adalah anak dari aktor senior Piet Pagau. RomeoBamby Bapaknya kta kagak kenal, anaknya jg kita kaga kenal. Jd mau diam atau bicara jg kta ga Wah.. Ada yg ngalain limbad nich.. Perlu masuk muri.. Gw kira Bebi Romeo 🥺
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Di Depan Erick Thohir, Jokowi: Hanya Ada Waktu 2 Tahun Untuk Reformasi BUMNPresiden Joko Widodo mengingatkan bahwa Badan Usaha Milik Negara (BUMN) hanya memiliki waktu dua tahun untuk melakukan reformasi. Nah lho. Jangan2 mau digeser nih erick
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »