Terungkap, Ini Alasan Erik Ten Hag Mainkan Aaron Wan-Bissaka di Sisi Kiri

  • 📰 Bolanet
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 63%

Premier League Berita

Manchester United,Aaron Wan-Bissaka,Erik Ten Hag

Manajer Manchester United, Erik Ten Hag membeberkan alasan mengapa ia memainkan Aaron Wan-Bissaka di sisi kiri pertahanannya.

Ia menilai sang bek jadi opsi terbaik Setan Merah untuk saat ini. Di musim 2023/2024 ini, MU krisis bek kiri. Mereka kehilangan Luke Shaw dan Tyrell Malacia yang mengalami cedera. Biasanya Erik Ten Hag akan memainkan Diogo Dalot sebagai bek kiri dadakan. Namun belakangan ini, Dalot tetap diplot di sisi kanan sementara Aaron Wan-Bissaka yang disulap jadi bek kiri dadakan. Ten Hag menyebut bahwa memainkan Wan-Bissaka di sisi kiri itu opsi terbaik bagi timnya saat ini.

Itulah mengapa ia tetap mempertahankan Dalot di sisi kanan dan menaruh Wan-Bissaka di sisi kiri. 'Kami ingin menjaga konsistensi Diogo dan Garnacho di sisi kanan. Kita bisa lihat belakangan ini keduanya mulai menjalin koneksi yang bagus,' sambung Ten Hag. 'Diogo juga memiliki koneksi yang bagus dengan Antony. Jadi kami ingin mempertahankan situasi ini dan itulah mengapa saya memilih komposisi ini belakangan.

Manchester United Aaron Wan-Bissaka Erik Ten Hag Diogo Dalot Berita Manchester United

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 20. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pelatih Ipswich Town Kieran McKenna Calon Pengganti Erik ten Hag di Manchester UnitedPelatih Elkan Baggott di Ipswich Town, Kieran McKenna, dikabarkan menjadi salah satu calon pengganti Erik ten Hag di Manchester United. Masa depan pelatih Manchester United, Erik ten Hag, memang tengah menjadi perbincangan banyak media. Pasalnya, posisi Ten Hag terancam setelah kedatangan pemilik saham baru Manchester United, Sir Jim Ratcliffe. Untuk saat ini, Ratcliffe memang dikabarkan tidak akan memecat Ten Hag dalam waktu dekat. Akan tetapi, pengusaha kaya raya asal Inggris itu tidak berencana untuk menggunakan Ten Hag sebagai pelatih masa depan Setan Merah. Bahkan, Ratcliffe bisa saja memecat pelatih asal Belanda tersebut pada akhir musim 2023-2024. Sejumlah nama calon pengganti Ten Hag perlahan mulai muncul satu per satu. Baca Juga: Man United Tak Perlu Pusing, Bocah Nakal Enggan Kembali karena Punya Standar Tinggi Ada satu nama menarik yang kabarnya masuk ke dalam radar incaran Manchester United
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Erik ten Hag Tidak Akan Mengacak-acak Bursa Transfer Manchester UnitedErik ten Hag tidak akan dibiarkan "mengacak-acak" bursa transfer untuk merekrut pemain seenaknya ke Manchester United. Sejak menukangi Manchester United mulai musim panas 2022, Erik ten Hag merekrut total 16 pemain. Mereka tersebar ke dalam empat jendela transfer dengan angka pembelian total 445,6 juta euro atau sekira 7,6 triliun rupiah. Banyak dari pemain rekrutannya pernah bekerja sama dengan Ten Hag ataupun menjadi rival dalam ekosistem kompetisi yang sama. Akan tetapi, tidak sedikit pula yang berlabel flop alis gagal, maupun yang sampai saat ini belum menunjukkan kemampuan sesuai harapan. Antony menjadi pemain termahal yang diboyong ETH ke Old Trafford. Winger Brasil tersebut bernilai 95 juta euro saat dicaplok United dari mantan klub asuhan Ten Hag, Ajax. Akan tetapi, harga transfer selangit baru mampu ditebus Antony dengan ukiran 4 gol dan 2 assist dalam 48 partai Liga Inggris
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Beri Dua Hasil Buruk pada Sir Jim Ratcliffe, Erik ten Hag Ngaku Tak Cemaskan Soal PemecatanTen Hag mengaku sudah terbiasa dengan spekulasi tentang pekerjaannya di Manchester United, dan menyebut itu adalah bagian dari mengelola klub besar.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Manchester United Berpeluang Tidak Pecat Erik ten HagManchester United berpeluang untuk tidak jadi memecat pelatih utama, Erik ten Hag, dan hanya melemahkan perannya saja. Erik ten Hag tetap tidak bisa bersikap tenang meski tidak jadi kehilangan pekerjaan di Manchester United.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Erik ten Hag Terancam Kehilangan Kontrol di Manchester UnitedErik ten Hag dikabarkan bakal mendapat pengurangan kontrol terhadap kebijakan Manchester United di bursa transfer musim panas mendatang, itu pun jika ia tak jadi diberi surat pemecatan. Masa depan Ten Hag di MU memang selalu menjadi sorotan menyusul betapa inkonsistennya performa Setan Merah di musim ini.
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »