Terpilih jadi Menag, Rektor UIN Suka siap sertifikasi khatib

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga Yogyakarta Yudian Wahyudi mengatakan apabila dipilih sebagai Menteri Agama (Menag) dalam Kabinet Kerja ...

Rektor Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta Yudian Wahyudi di sela acara Pembukaan Peringatan Hari Santri Nasional di Gedung Prof Dr H M Amin Abdullah UIN Sunan Kalijaga, Yogyakarta, Rabu.

Pada Juli 2019, Forum Rektor Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri menyepakati dua nama untuk diajukan menjadi calon Menag. Calon pertama adalah dirinya selaku Rektor UIN Sunan Kalijaga, calon kedua adalah Rektor UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten, Fauzul Iman. "Kita akan tertibkan, tidak bisa lagi hanya main sepihak. Andai kata benar lho itu, akan bekerja sama dengan kepolisian dan sebagainya," kata dia.Menurut Yudian, program itu memang hanya bisa ia wujudkan apabila dirinya dipilih sebagai Menag. Kendati siap menjalankan tugas sebaik-baiknya jika menjabat Menag, ia menegaskan tidak akan pernah melakukan lobi-lobi politik untuk masuk kabinet.

Yudian menilai bahaya radikalisme di Indonesia harus segera ditindaklanjuti hingga ke akarnya. Peristiwa teroris penusukan terhadap Menkopolhukam Wiranto beberapa waktu lalu telah menunjukkan bahwa bahaya radikalisme masuk level satu atau darurat.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Mahasiswa UIN Riau Mengaku Dilarang Rektor Ikut DemonstrasiMahasiswa UIN Riau mengadukan pihak rektor ke DPRD Riau. Alhamdulillah mantap Kemaren demonya nyerang DPRD..skrg ngadu ke DPRD... Waduwwww.. Rektor zaman now
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Menag resmikan kampus UIN Mataram senilai Rp300 miliarMenteri Agama Lukman Hakim Saifuddin meresmikan kampus baru Universitas Islam Negeri (UIN) Mataram yang dibangun dengan anggaran sebesar Rp300 miliar, di ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Menag Resmikan Kamus Baru UIN Mataram Senilai Rp 300 MKampus baru diharapkan menunjang kegiatan belajar mengajar.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Sebelum Para Rektor Minta Maaf, Nasir sudah MaafkanJELANG pergantian kabinet, Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Menristek-Dikti) Mohamad Nasir pamit di hadapan para rektor perguruan tinggi se-Indonesia.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Rektor IPB Ungkap Syarat Kemajuan BangsaIPB University bertekad untuk menginspirasi dunia pada tahun 2023. KuotaTanpaKhawatir WandaHamidahPeramalUlung RIPSulli
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Rektor Minta Kasus Abdul Basith Tak Dikaitkan dengan IPB karena Sudah MundurRektor IPB University Arif Satria meminta agar kasus Abdul Basith yang ditangkap polisi terkait perencanaan rusuh demo tidak lagi dikaitkan dengan kampusnya. Ini katanya: IPB AbdulBasith
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »