Terpaksa Berada di Kerumunan, Ini Saran Dokter agar Terhindar dari Covid-19

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Terpaksa Berada di Kerumunan, Ini Saran Dokter agar Terhindar dari Covid-19 TempoGaya

TEMPO.CO, Jakarta - Selama pandemi COVID-19, masyarakat selalu diimbau untuk menjauhi kerumunan. Guru Besar Paru Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia , Prof. Tjandra Yoga Aditama, memberi saran bila terpaksa berada dalam kerumunan, misalnya karena harus menyelesaikan urusan tertentu, terlebih di masa libur Lebaran, agar terhindar dari COVID-19.

Tetapi, ini juga perlu dibarengi penerapan protokol kesehatan lain, seperti penggunaan masker yang tepat dan baik serta kebiasaan selalu mencuci tangan.Selain jarak, disarankan juga mempersingkat waktu berada di dalam kerumunan. Tjandra menuturkan, semakin lama berada di kerumunan, semakin besar pula peluang tertular COVID-19.'Lebih pendek waktu seseorang dalam kerumunan maka akan lebih kecil kemungkinan tertular COVID-19 dan kalau berlama-lama maka semakin besar kemungkinan penularan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Berada di Zona Kuning, Candi Prambanan Dibuka untuk WisatawanPT TWC memastikan protokol kesehatan yang ketat sesuai standar sertifikasi. Selengkapnya: CandiPrambanan
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Berada di Zona Kuning, Candi Prambanan Dibuka untuk WisatawanCandi Prambanan dan Ratu Boko dibuka pada libur Lebaran 2021 karena dua lokasi destinasi wisata tersebut berada di zona kuning Covid-19.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Pesan Penting dari Profesor Tjandra, Jangan DisepelekanBerikut ini saran dari Profesor Tjandra Yoga Aditama tentang apa yang harus Anda lakukan jika terpaksa berada di dalam kerumunan. kerumunan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Lebih dari 6 Ribu Warga Kunjungi TMII Saat Libur Lebaran'Kalau perkiraan, mungkin hari ini bisa sampai 10 ribu (orang) ya. Nanti kita closing data jam 8 malam,' jelas Kepala Bagian Humas TMII Adi Widodo
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Wali Kota Palangka Raya Minta Warganya Tak Panik dengan Masuknya Virus B.1.617Wali Kota Palangka Raya minta warganya perketat protokol kesehatan terkait masuknya virus B.1.617. Selengkapnya: B1617
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Hindari Penularan Covid-19: Ini yang Harus Dilakukan saat Terjebak dalam KerumunanMakin lama Anda menempatkan diri dalam kerumunan, maka kian besar pula peluang Anda tertular COVID-19. Satgascovid-19
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »