Telkom Siapkan Dua Posko Tanggap Bencana untuk Penampungan Sementara dan Salurkan Bantuan |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kantor STO Sukaresmi dan Datel Cianjur menjadi posko bantuan TelkomGroup

REPUBLIKA.CO.ID, CIANJUR – Sebagai bagian dari wujud kehadiran BUMN bagi masyarakat, PT Telkom Indonesia Tbk menyediakan posko pengungsian sebagai penampungan sementara sekaligus untuk menyalurkan bantuan kepada korban yang terdampak bencana gempa bermagnitudo 5,6 di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. yang sudah beroperasi sejak hari pertama terjadinya bencana gempa.

Baca Juga Sebelumnya sebanyak 1.000 paket sembako telah diserahkan Telkom kepada masyarakat, termasuk di Kampung Renyom dan Kampung Nangleng Desa Nagrak, Cianjur. Selain bantuan sosial, Telkom juga menyediakan layanan akses internet gratis pada beberapa lokasi di antaranya rumah sakit, puskesmas, posko PMI, posko BNPB, Basarnas, hingga posko berbagai BUMN di kawasan Cianjur.

Terkait dengan layanan, TelkomGroup terus berupaya mempercepat pemulihan layanan telekomunikasi di Kabupaten Cianjur dan sekitarnya. Pemulihan infrastruktur telekomunikasi yang dilakukan mencakup perbaikan menara base transceiver station dan jaringan fiber optik.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Masuk Melalui Atap Plafon, Maling Bobol Minimarket di Sukaresmi Garut - Pikiran-Rakyat.comMinimarket di Sukaresmi, Garut dikabarkan dibobol maling yang masuk melalui plafon, simak selengkapnya.
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »

Bantu Korban Gempa Cianjur, Perhutani Buka Posko Satgas Bencana BUMNKantor Perhutani menjadi posko Satgas Bencana BUMN untuk membantu para korban terdampak gempa Cianjur.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Masyarakat Geruduk Kantor Wali kota Gunungsitoli, Pertanyakan Penundaan Pilkades Serentak 2022Masyarakat yang mengatasnamakan Aliansi Masyarakat Pemerhati Pilkades (AMPP) Kota Gunungsitoli menggelar aksi damai di halaman kantor Walikota Gunungsitoli, Jalan Pancasila-Mudik, Gunungsitoli, Selasa(22/11). Dalam orasinya, AMPP menolak penundaan pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) sere
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Penyaluran BLT di Selong, Kantor Pos Targetkan Tuntas dalam Dua MingguPenyaluran bantuan langsung tunai (BLT) BBM, sembako, dan Program Keluarga Harapan (PKH) untuk warga Lotim sedang dilakukan Kantor Pos Cabang Selong beserta 11 unit cabang pembantu.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Bank Muamalat Punya Fitur Buka Rekening Online, Tidak Perlu ke Kantor CabangCalon nasabah Bank Muamalat dapat membuka rekening baru melalui Muamalat DIN di smartphone tanpa perlu datang ke kantor cabang.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Obsesi Iwan Bule, PSSI Punya Kantor & Tempat Latihan Permanen #vivacoid #pssiVIVA - Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan (Iwan Bule) menjelaskan soal PSSI yang belum mempunyai kantor dan tempat latihan permanen. Simak video selengkapnya d...
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »