Teks Khutbah Jumat Bulan Sya'ban: 4 Golongan yang Diharamkan Masuk Neraka

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 106 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 46%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Teks Materi Khutbah Jumat di bulan Syaban, 4 golongan yang diharamkan masuk neraka

Liputan6.com, Jakarta - Pada Jumat pekan pertama bulan Sya'ban ini, redaksi mengetengahkan naskah khutbah Jumat mengenai neraka, yakni tentang empat golongan yang diharamkan masuk neraka.

2 dari 3 halamanKhutbah Iاْلحَمْدُ للهِ اْلحَمْدُ للهِ الّذي هَدَانَا سُبُلَ السّلاَمِ، وَأَفْهَمَنَا بِشَرِيْعَةِ النَّبِيّ الكَريمِ، أَشْهَدُ أَنْ لَا اِلَهَ إِلَّا الله وَحْدَهُ لا شَرِيك لَه، ذُو اْلجَلالِ وَالإكْرام، وَأَشْهَدُ أَنّ سَيِّدَنَا وَنَبِيَّنَا مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَ رَسولُه، اللّهُمَّ صَلِّ و سَلِّمْ وَبارِكْ عَلَى سَيِّدِنا مُحَمّدٍ وَعَلَى الِه وَأصْحابِهِ وَالتَّابِعينَ بِإحْسانِ إلَى يَوْمِ الدِّين، أَمَّا بَعْدُ: فَيَاأيُّهَا الإِخْوَان، أوْصُيْكُمْ وَ نَفْسِيْ بِتَقْوَى...

حُرِّمَ عَلَى النَّارِ كُلُّ هَيِّنٍ لَيِّنٍ سَهْلٍ قَرِيبٍ مِنَ النَّاسِ “Diharamkan atas api neraka, setiap orang yang rendah hati, lemah lembut, mudah, serta dekat dengan manusia” .Golongan pertama orang yang tidak masuk neraka adalah orang yang rendah hati, tidak sombong, dan tidak meremehkan orang lain. Menurut Abu Hatim dalam kitab Raudlatul Uqala’ wa Nuzhatul Fudlala’, wajib bagi orang yang berakal untuk rendah hati dan menjauhi sikap sombong terhadap orang lain.

Mengapa orang yang sombong tidak dapat masuk surga? Menurut Syekh Abdul Aziz dalam kitabnya Mawaridu Dham’an li Durusiz Zaman juz 2, karena sombong menjauhkan seseorang dari akhlak seorang mukmin. Orang sombong tidak bisa mengasihi orang mukmin seperti ia mencintai diri sendiri. Selain itu, Gus Baha’ juga memiliki cara agar tidak sombong, yaitu membelanjakan uang pemberian orang fakir, berapa pun jumlahnya, untuk membeli kebutuhan pokok. Hal itu dilakukan agar beliau mengingat pernah makan uang orang fakir. Itu cara beliau agar dapat terhindar dari kesombongan.

Seandainya Nabi bersikap keras dan kaku, tentu umat akan meninggalkan Nabi. Namun Allah memberikan rahmat-Nya kepada Nabi dan umatnya, sehingga dengan rahmat Allah, Nabi mengasihi terhadap umatnya. Tujuannya adalah meringankan saudara kita yang tengah terkena musibah. Mengapa orang yang ringan membantu saudaranya diharamkan masuk neraka? Karena orang mau memudahkan dan membantu kesulitan orang lain, akan diberikan kemudahan oleh Allah ﷻ, baik di dunia maupun di akhirat kelak, termasuk kemudahan masuk surga dan terhindar dari neraka.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Teks Khutbah Jumat: Meneladani Semangat Rasulullah pada Bulan Sya’banAda semangat berbeda yang dilakukan Rasulullah SAW ketika memasuki bulan Sya’ban. Dan hal tersebut tentu saja hendaknya juga diikuti umatnya
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Teks khutbah Jumat Singkat: Sya’ban Bulan Persiapan Menyambut RamadanSya’ban sering disebut sebagai bulan persiapan Ramadan. Umat Islam dianjurkan untuk memperbanyak amal saleh di bulan Sya’ban sebagai latihan beribadah di bulan Ramadan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Materi Khutbah Jumat: Keutamaan dan Rahasia Bulan Sya'ban sang Gerbang RamadhanTeks khutbah Jumat berikut ini mengajak para jamaah untuk terus meningkatkan keimanan kepada Allah, dengan menambah ibadah dan kebajikan, khususnya di bulan yang mulia ini, yaitu bulan Sya’ban yang merupakan gerbang Ramadhan
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

4 Manuskrip Alkitab Tertua, Nomor 3 Ditemukan dari Pedagang Barang AntikManuskrip Alkitab adalah teks kuno salinan tulisan tangan dari sebagian teks Alkitab yang berusia ratusan tahun. Sama seperti setiap teks kuno lainnya, teks aslinya...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Khutbah Jumat Malam Nisfu Syakban, Singkat Penuh MaknaBerikut ini terdapat contoh khutbah Jumat bertemakan malam Nisfu Syakban, singkat tapi penuh dengan makna.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Naskah Khutbah Jumat Singkat: Tanda Kiamat yang Nyata, Kerusakan LingkunganNaskah khutbah kali ini mengangkat tema tanda kiamat yang nyata dan terjadi di sekitar kita. Yakni, kerusakan lingkungan
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »