'Tawuran' 55 Merek Otomotif di GIIAS 2024

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 42%
  • Publisher: 70%

Industri Berita

Otomotif,Pameran Otomotif,Mobil Listrik

Ini terdiri dari 31 merek roda empat penumpang dan 4 merek kendaraan komersial. Selain itu juga hadir 20 merek roda dua.

Mercedes-Benz EQE 350, EQS 450 SUV dan EQS 450+Edition One dipameran di Gaikindo Indonesia International Auto Show 2023. KOMPAS/EDDY HASBYdi Indonesia Convention Exhibition, BSD City, Kabupaten Tangerang, Provinsi Banten, 18-28 Juli 2024. Otomotif yang dipamerkan meliputi kendaraan roda empat, roda dua, kendaraan penumpang, dan komersial.

“Kami melihat dunia otomotif Indonesia ini sangat potensial dan terus berkembang baik dari sisi pasar maupun industrinya. Jumlah merek yang berpartisipasi sangat memberi pengaruh positif bagi publik karena akan makin banyak disajikan alternatif pilihan,” ujar Rizwan dalam jumpa pers persiapan GIIAS, Jakarta, Rabu .

Rizwan berharap, penambahan jumlah merek otomotif akan meningkatkan jumlah pengunjung dan omzet penjualan mobil. Pada GIIAS 2023, tercatat 465.000 pengunjung. Penyebab penurunan penjualan mobil pada 5 bulan pertama tahun ini, menurut Rizwan, karena berbagai faktor. Salah satunya penyelenggaraan pemilu 2024.

Pertumbuhan ekonomi triwulan I-2024 sebesar 5,11 persen, menurut Rizwan, juga menyiratkan optimisme naiknya jumlah penjualan sepanjang 2024. “Ini menunjukkan konsumsi masyarakat semestinya masih kuat. Biasanya, penjualan ke sektor otomotif juga biasanya lancar,” ujarnya.Pengguna mobil listrik mengisi daya listrik pada mobilnya di stasiun pengisian kendaraan listrik umum di kantor PLN di kawasan Gambir, Jakarta Pusat, Senin .

Otomotif Pameran Otomotif Mobil Listrik Sektor Riil Giias 2024

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kaus Kaki hingga Perhiasan, Berikut Merek-merek Inggris Favorit Ratu CamillaPilihan merek Ratu Camilla atas sejumlah barang menandai kesamaan seleranya dengan sang suami, Raja Charles III.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Merek-merek kecantikan China kian populer di IndonesiaDalam sebuah pameran kecantikan di Jakarta, Dewanti Ariestyanti Wardhana (26) berdiri di dekat stan Skintific Cosmetics, merek kecantikan asal China yang ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

GIIAS 2024 Menjadi Saksi Hadirnya 40 Kendaraan Baru dan 6 Merek ChinaPameran Gaikindo Indonesia International Auto Show, atau GIIAS 2024 akan berlangsung di ICE BSD, Tangerang, pada 18-28 Juli. Melalui ajang itu ada puluhan mobil baru hadi
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Diramaikan 10 Merek dari Tiongkok, GIIAS 2024 Jadi Pameran Terbesar di Luar ChinaGIIAS 2024 menorehkan sejarah baru sebagai pameran otomotif terbesar di luar China, dengan total luasan mencapai 120 ribu meter persegi dan diikuti oleh 55 merek kendaraa
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Bukan HP China, Ternyata Smartphone Mahal Terlaris SeduniaHP paling laku di dunia bukan datang dari merek-merek seperti Xiaomi, Oppo, atau Vivo.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Perjalanan 30 Tahun Bangun Merek Lokal, Duo Model Hype dan Pongo Jadi AndalanAxioo dan Pongo yang bersaing di jajaran laptop merek luar jadi andalan merek lokal satu ini.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »